Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sulbar Manfaatkan Tiga Agenda Olahraga Nasional

Kompas.com - 06/11/2019, 20:10 WIB
Josephus Primus

Penulis

MAMUJU, KOMPAS.com - Tiga agenda olahraga multicabang nasional akan terlaksana tahun ini.

Ketiganya adalah Pekan Paralimpik Pelajar Nasional (Peparpenas), Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas), dan Pekan Olahraga Nasional Korps Pegawai Republik Indonesia (Pornas Korpri) XV.

Pada ketiga kegiatan itu, Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) mengirimkan 65 atletnya, tulis laman antaranews.com .

Pada Asian Para Games lalu, sebanyak 325 media yang terdiri dari 175 media nasional dan 150 media asing memberitakan perhelatan olahraga terbesar se-Asia bagi atlet disabilitas iniJalu Wirajati/Kompas.com Pada Asian Para Games lalu, sebanyak 325 media yang terdiri dari 175 media nasional dan 150 media asing memberitakan perhelatan olahraga terbesar se-Asia bagi atlet disabilitas ini

Peresmian dan penglepasan kontingen sudah dilakukan hari ini.

Sekretaris Provinsi Sulbar Muhammad Idris menyerahkan bendera kontingen kepada Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga Sulbar Muhammad Hamzih.

Hamzih menjadi Ketua Kontingen Sulbar.

Berturut-turut, tiga kegiatan dilaksanakan pada waktu berbeda.

IlustrasiShutterstock Ilustrasi

Peparpenas tengah berlangsung mulai 7-13 November 2019 di Jakarta.

Lantas, Popnas berlangsung pada 16-25 November 2019.

Selanjutnya, Pornas Korpri XV pada 10-18 November 2019 di Bangka Belitung.

Disabilitas

Empat bola sepak takraw yang dipakai pada pertandingan final quadrant putra Asian Games 2018 di GOR Ranau, Jakabaring Sport City (JSC), Palembang, Sabtu (1/9/2018). Sejarah baru diukir tim sepak takraw Indonesia dengan meraih emas Asian Games 2018 di nomor quadrant putra, sekaligus menjadi prestasi terbaik pada cabang sepak takraw sejak pertama kali dilombakan di Asian Games 1990.ANTARA FOTO/NOVA WAHYUDI Empat bola sepak takraw yang dipakai pada pertandingan final quadrant putra Asian Games 2018 di GOR Ranau, Jakabaring Sport City (JSC), Palembang, Sabtu (1/9/2018). Sejarah baru diukir tim sepak takraw Indonesia dengan meraih emas Asian Games 2018 di nomor quadrant putra, sekaligus menjadi prestasi terbaik pada cabang sepak takraw sejak pertama kali dilombakan di Asian Games 1990.

Hamzih mengatakan atlet Sulbar peserta Peparpenas ada 16 orang.

Mereka terdiri dari 7 atlet penyandang disabilitas, 7 pendamping, dan 2 pelatih.

Popnas diiikuti oleh 27 atlet, 6 ofisial, 10 pelatih, dan 1 petugas.

"Kontingen Sulbar untuk Pornas Korpri XV ada 50 orang," tutur Hamzih.

Rincian peserta Pornas Korpri XV adalah 31 atlet yang terbagi pada 4 cabang olahraga, 15 orang pelatih dan asisten pelatih.

Olahraga panahan di Jakarta Archery Club.  Dok. Traveloka Olahraga panahan di Jakarta Archery Club.

Selanjutnya, ada ofisial dan chief de mission (CdM).

Lebih lanjut, kata Hamzih, dari total tiga kegiatan olahraga nasional itu, Sulbar mengandalkan tiga cabang olahraga.

"Andalan Sulbar adalah panahan, catur, dan takraw," kata Hamzih.

"Saya berharap kontingen bisa mengharumkan nama Sulbar," kata Muhammad Idris.

Lebih lanjut, Idris mengatakan pemerintah Sulbar akan memberikan penghargaan khusus bagi atlet Sulbar peraih medali emas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com