Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Real Madrid Vs Real Betis Imbang, El Real Gagal Gusur Barcelona

Kompas.com - 03/11/2019, 04:56 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

MADRID, KOMPAS.com -  Real Madrid gagal menggusur Barcelona dari puncak klasemen La Liga - Liga Spanyol.

Hal itu tidak lepas dari hasil imbang yang diraih Real Madrid saat berhadapan dengan Real Betis pada laga pekan ke-12 Liga Spanyol, Sabtu (2/11/2019).

Laga yang berlangung di Santiago Bernabeu itu berakhir tanpa gol.

Hasil ini tidak mengubah posisi Real Madrid di papan klasemen. Real Madrid tetap menempati urutan kedua dengan koleksi 22 poin.

Hanya bisa meraih satu poin di kandang sendiri terbilang buruk bagi Real Madrid. Pasalnya, Real Madrid berpeluang menempati puncak klasemen yang diisi Barcelona.

Beberapa jam sebelum laga Real Madrid vs Real Betis, Barcelona dipermalukan Levante dengan skor cukup telak 1-3.

Dua hasil laga ini membuat Barcelona tetap berada di puncak klasemen dengan hanya unggul agresifitas gol dari Real Madrid.

Sementara itu, Real Betis naik ke urutan 14 dengan raihan 13 poin.

Baca juga: Buktikan Kehebatan, Messi Ditantang Berkhianat ke Real Madrid

Jalannya pertandingan Real Madrid Vs Real Betis:

Di babak pertama, laga ini sebenarnya berjalan terbuka dengan tempo sedang. Namun kedua tim gagal mencetak gol karena buruknya penyelesaian akhir.

Real Madrid yang memiliki penguasaan bola sebesar 61 persen hanya bisa melakukan empat tembakan tepat sasaran.

Sementara itu Real Betis yang lebih banyak tertekan memiliki satu tembakan tepat sasaran.

Minimnya peluang dari kedua tim membuat babak pertama berakhir imbang tanpa gol.

Di babak kedua, tidak ada yang berubah dari jalannya pertandingan. Real Madrid tampil mendominasi sementara Real Betis sesekali melakukan serangan balik.

Hingga menit ke-60 pola serangan Real Madrid masih sangaat monoton. Aliran bola serangan Real Madrid selalu menuju ke arah Eden Hazard yang mengisi posisi sayap kiri.

Baca juga: Satu Pemain Real Madrid Kurang Menerima Kedatangan Eden Hazard

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com