Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kongres PSSI, Akhiri Lingkaran Setan atau Bakal Sama Saja?

Kompas.com - 01/11/2019, 19:12 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

"Persepakbolaan kita sudah lama menderita karena dipimpin orang-orang yang tidak berintegritas. Sepak bola kita sudah ada dalam lingkaran setan sejak Orde Baru," kata Azyumardi.

Ia pun berharap para voters tidak tertarik dengan iming-iming uang di Kongres PSSI.

Baca juga: Tak Bisa Intervensi, Jokowi Harap Kongres PSSI Lahirkan Ketum Berintegritas

"Saya berharap para pemilik suara bisa bersandar pada hati nurani ketika memilih. Mereka bisa menggalang politik kesadaran jika ada iming-iming uang," ujar Azyumardi.

Ketua Asprov PSSI DKI Jakarta, Uden Kusuma Wijaya, juga tidak menampik jika Kongres PSSI selama ini kerap diwarnai kepentingan transaksional, entah itu uang maupun proyek bantuan ke daerah.

Uden berujar, sudah saatnya kebiasaan lama yang buruk itu dihilangkan demi kemajuan sepak bola nasional.

"Sudah saatnya kita berubah mumpung suasananya tengah baru. Para calon (ketum) harus lebih percaya diri menyampaikan visi misinya tanpa imbalan apa pun (ke para pemilik suara)," kata Uden.

"Sebaliknya, saya yakin, saat ini voters juga menginginkan perubahan, yaitu PSSI yang lebih baik, ada perbaikan, dan kepemimpinan yang kuat," ujar Uden, yang juga salah satu calon anggota Exco PSSI periode 2019-2023.

(Penulis: Herpin Dewanto Putro, Yulvianus Harjono, M Ihsan Mahar, Mochamad Hary Prasetya / Editor: Johanes Waskita Utama, Metta Rahma Melati)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com