Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSM Vs Madura United, Gol Penalti Marc Klok Menangkan Tuan Rumah

Kompas.com - 24/10/2019, 17:35 WIB
Tri Indriawati

Penulis

KOMPAS.com - Laga pekan ke-24 Liga 1 2019 antara PSM Makassar vs Madura United berakhir dengan skor 1-0.

Pertandingan PSM vs Madura United yang digelar di Stadion Andi Mattalata, Kamis (24/10/2019) sore itu, dimenangi tuan rumah berkat tendangan penalti Marc Klok pada babak kedua.

PSM bangkit setelah dikalahkan Persija Jakarta dengan skor 0-1 pada laga kandang sebelumnya di Liga 1 2019, 20 Oktober lalu.

Kemenangan di laga ini sekaligus menjadi pembalasan dendam PSM Makassar setelah dikalahkan Madura United dengan skor 0-2 pada pertandingan putaran pertama Liga 1 2019, Juli lalu.

Dengan kemenangan atas Madura United ini, PSM Makassar untuk sementara berhak naik ke peringkat kedelapan di klasemen Liga 1 2019.

Tim asuhan Darije Kalezic itu mengantongi 33 poin dari 22 laga.

Sementara itu, Madura United masih tertahan di peringkat kedua klasemen Liga 1 dengan koleksi 41 poin.

Pasukan Rasiman itu gagal memangkas jarak 10 poin dari Bali United yang kian perkasa di puncak klasemen Liga 1.

 

Jalannya pertandingan

Madura United langsung tampil agresif dan lebih menekan tuan rumah sejak awal babak pertama.

Akan tetapi, PSM mampu berbalik menekan dan mencuri peluang untuk mencetak gol pada menit ke-4, melalui aksi Rizky Eka.

Namun, tendangan keras Rizky Eka masih bisa ditepis oleh kiper Madura United, M. Ridho.

Tak ingin tinggal diam, Madura United kembali mencoba menekan tuan rumah.

Tim berjuluk Laskar Sape Kerap itu mendapatkan peluang kedua pada menit ke-10 melalui pergerakan Andik Vermansyah.

Andik yang bergerak di sayap kanan berhasil memberi umpan kepada Andik Rendika. Sayangnya, tembakan Andik Rendika masih melebar.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Liga Indonesia
Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Liga Indonesia
Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Liga Champions
Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Liga Champions
Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Liga Champions
FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

Liga Champions
Hasil Bayern Vs Arsenal, The Gunners Tersingkir karena Tandukan Maut

Hasil Bayern Vs Arsenal, The Gunners Tersingkir karena Tandukan Maut

Liga Champions
Jadwal Jeka Saragih di UFC, Hadapi Fighter Veteran Westin Wilson Juni Nanti

Jadwal Jeka Saragih di UFC, Hadapi Fighter Veteran Westin Wilson Juni Nanti

Sports
Barcelona Mengarah ke Nama Rafa Marquez Sebagai Pengganti Xavi

Barcelona Mengarah ke Nama Rafa Marquez Sebagai Pengganti Xavi

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persija Menang, Madura United Libas Borneo FC

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persija Menang, Madura United Libas Borneo FC

Liga Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Moril Pasukan Timnas U23 Setelah Laga Kontroversial Kontra Qatar

Shin Tae-yong Bicara Moril Pasukan Timnas U23 Setelah Laga Kontroversial Kontra Qatar

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com