Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persipura Vs PSM, Gol Ezra Walian Tak Bisa Selamatkan Juku Eja

Kompas.com - 27/09/2019, 17:37 WIB
Faishal Raihan,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - PSM Makassar menelan hasil negatif saat melakoni laga kontra Persipura Jayapura pada lanjutan pekan ke-21 Liga 1 2019.

Bertanding di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Jumat (27/9/2019), Juku Eja kalah 1-3 pada laga Persipura Jayapura vs PSM Makassar.

Tiga gol kemenangan tim Mutiara Hitam masing-masing dicetak oleh Gunansar Mandowen (15') dan Titus Bonai (84', 90+4').

Baca juga: Oh-Inkyun Lega Persipura Bisa Kembali Bertanding dengan Dukungan Suporter

Sementara itu, gol semata wayang tim Juku Eja dicetak oleh Ezra Walian pada menit ke-83.

Kedua kesebelasan tampak bermain hati-hati pada awal babak pertama.

Laga baru berjalan 12 menit, PSM Makassar harus kehilangan bek mereka, Abdul Rahman, yang menderita cedera.

Posisi Abdul Rahman digantikan oleh Hasyim Kipuw.

Ketimpangan lini belakang PSM mampu dimanfaatkan oleh Persipura Jayapura.

Baca juga: Link Live Streaming Borneo FC Vs Persija Jakarta, Kickoff 18.30 WIB

Tiga menit selepas Abdul Rahman ditarik ke luar, Persipura berhasil mencetak gol.

Gol tersebut berawal dari tendangan bebas Boaz Solossa yang disambut tandukan Andre Riberio dos Santos.

Bola sempat membentur mistar gawang, tetapi Gunansar Mandowen yang berada di dekatnya langsung menyambar bola liar.

Kedudukan sementara berubah 1-0 untuk keunggulan Persipura.

Tertinggal satu gol, PSM mencoba lebih bermain menyerang.

Namun, kokohnya lini belakang tim Mutiara Hitam membuat serangan-serangan selalu menemui jalan buntu.

Baca juga: Daftar Top Skor Liga 1, Ciro Alves dan Makan Konate Kejar Marko Simic

Alhasil, keunggulan 1-0 Persipura bertahan hingga turun minum.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com