Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemain Asing yang Kembali ke "Pelukan" Liga 1 Indonesia

Kompas.com - 17/09/2019, 10:30 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

Dari empat pemain asing yang dikontrak pada putaran pertama, hanya Rafael Silva yang dipertahankan oleh manajemen Laskar Antasari.

Kiper Yoo Jae-hoon, bek Arthur Vieira, dan gelandang Lucas Silva resmi tak dipertahankan oleh Barito Putera.

Sebagai pengganti ketiganya, Barito menggaet Francisco Torres, Cassio de Jesus, dan Kosuke Uchida.

Cassio sempat membela Semen Padang pada Liga 1 2017 sebelum pindah ke negeri jiran bersama Kelantan FA.

Baca juga: Kebakaran Hutan Kalimantan Mulai Ganggu Jadwal Kalteng Putra di Liga 1

3. Kosuke Uchida (Barito Putera)

Sama seperti Cassio, Uchida juga menjadi jebolan Liga 1 2017 yang direkrut Barito Putera.

Pemain asal Jepang ini pernah bermain untuk Persela Lamongan selama semusim hingga pindah ke Yangon United.

Bersama tim asal Myanmar itu, Uchida bisa bertahan satu musim setengah sebelum Barito memanggilnya "pulang" ke Indonesia.

Di Barito, Uchida menggantikan posisi Yoo Jae-hoon untuk melengkapi kuota pemain asing asal Asia.

Pemain berposisi gelandang ini didatangkan untuk memperkuat barisan tengah Laskar Antasari di putaran kedua Liga 1 2019.

4. Demerson Bruno (Persela)

Dua pemain asing yang sempat memperkuat Persela dipulangkan ke Indonesia pada Liga 1 2019.

Namun, Persela tak mau ketinggalan. Laskar Joko Tingkir juga mendatangkan jebolan Liga 1 pada bursa transfer kali ini.

Demerson Bruno adalah pemain yang direkrut Persela Lamongan untuk memperkuat barisan pertahanan menggantikan Mawouna Amevor.

Pemain asal Brasil itu merupakan pilar Bali United di Liga 1 2018.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com