Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Link Live Streaming MotoGP San Marino 2019

Kompas.com - 15/09/2019, 16:00 WIB
Faishal Raihan,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Beberapa jam lagi, para rider kelas premier akan beradu kecepatan pada balapan MotoGP San Marino 2019, Minggu (15/9/2019). 

Sebelum itu, terlebih dahulu diadakan pemanasan warming up.

Marc Marquez menjadi yang tercepat pada sesi pemanasan ini, mengungguli peraih pole position, Maverick  Vinales. 

Sesi balapan GP San Marino di Sirkuit Misano itu dimulai pukul 19.00 WIB.

Maverick Vinales sukses meraih pole position balapan MotoGP San Marino.

Pebalap Monster Energy Yamaha itu mencatatkan waktu terbaik 1 menit 32,265 detik.

Baca juga: Pembelaan Rossi Soal Insiden di Kualifikasi MotoGP San Marino 2019

Vinales akan satart di depan, Fabio Quartatraro (Petronas Yamaha SRT), dan Pol Espargaro (KTM).

Ini menjadi pole position kedua Vinales sepanjang gelaran MotoGP 2019.

Pebalap berpaspor Spanyol itu sebelumnya pernah start dari posisi terdepan pada seri pembuka MotoGP 2019 di Qatar.

Namun, Vinales tidak mampu memanfaatkan keuntungan itu untuk berdiri di podium teratas.

Baca juga: Insiden Kualifikasi MotoGP San Marino 2019, Marquez Salahkan Rossi

Bahkan, Vinales sama sekali tidak menginjakkan kakinya di podium setelah hanya finis ketujuh.

"Saya sangat gembira karena kami menciptakan atmosfer yang begitu bagus dengan menjalani akhir pekan yang baik sejauh ini," ujar Vinales seusai melakoni sesi kualifikasi.

"Target saya adalah memimpin sejak tikungan pertama dan memacu motor dengan maksimal. Tentu saja saya kan bertarung demi kemenangan," tutur Vinales.

Sementara itu, hasil kurang maksimal pada sesi kualifikasi MotoGP San Marino harus diterima rekan setim Vinales, Valentino Rossi, dan pemuncak klasemen MotoGP, Marc Marquez (Repsol Honda).

Baca juga: Jadwal MotoGP Bisa Gelar Hingga 22 Seri Balapan

Kedua pebalap terlibat insiden pada putaran terakhir sesi kualifikasi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com