Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nasihat BJ Habibie pada Indra Sjafri soal Sepak Bola Indonesia

Kompas.com - 11/09/2019, 19:48 WIB
Suci Rahayu,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Indonesia tengan berduka. Presiden ketiga Republik Indonesia, BJ Habibie, meninggal dunia pada Rabu (11/9/2019) pukul 18.05.

Duka yang dalam dirasakan banyak pihak, termasuk Indra Sjafri.

Indra Sjafri punya banyak kenangan dengan sosok BJ Habibie.

Salah satunya adalah ketika pelatih Timnas Indonesia U-23 tersebut diundang oleh BJ Habibie ke rumhanya pada tahun 2016 lalu.

Baca juga: Jasa BJ Habibie untuk Kemajuan Sepak Bola di Sulawesi

"Selamat jalan bapak bangsa, terima kasih nasihat-nasihatnya dan terima kasih pengabdian bapak buat bangsa dan negara," buka Indra Sjafri kepada Kompas.com.

"Iya saya pernah diundang ke rumah Kuningan pada tahun 2016 lalu. Beliau baik sekali dan detail dalam menjelaskan sesuatu," kata Indra.

Menurut mantan pelatih Bali United tersebut, ada satu pesan dari BJ Habibie yang selalu dia ingat.

Pesan tersebut bahkan kini menjadi pijakan bagi Indra Sjafri ketika melatih sebuah tim.

"Beliau yang nasihati saya. Bangun sepak bola tidak cukup teknis sepak bola tapi moral dan spritual juga harus dibangun," ujar Indra Sjafri.

BJ HabibieKOMPAS/IWAN SETIYAWAN BJ Habibie

Indra sangat terpukul dengan wafatnya BJ Habibie.

Dia akan berangkat ke rumah duka pada Rabu malam ini.

Indra hendak memberikan penghormatan terakhir pada BJ Habibie yang sudah menjadi tokoh idolanya sejak kecil.

"Saya banyak belajar dari buku beliau," tutur Indra.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas Indonesia
Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Liga Inggris
Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Liga Champions
Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Timnas Indonesia
STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com