Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Legenda Sepak Bola Argentina Dapat Pekerjaan Baru

Kompas.com - 06/09/2019, 13:03 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber Xinhuanet

BUENOS AIRES, KOMPAS.com - Legenda sepak bola Argentina, Diego Maradona mendapat pekerjaan baru.

Pekerjaan itu, tulis laman xinhuanet.com mengutip jaringan televisi TyC Sports, Kamis (5/9/2019), memang tidak jauh dari dunia sepak bola, dunia yang digeluti lelaki kelahiran Buenos Aires pada 30 Oktober 1960 ini.

"Kami tengah melengkapi kesepakatan dan saya harap hal itu terwujud segera," kata Presiden Gimnasia, Gabriel Pellegrino.

Baca juga: Urusan dengan Perempuan, Diego Maradona Dicokok Polisi

Pellegrino mengatakan, Diego Maradona menjadi manajer klub sepak bola Gimnasia.

Nama lengkap klub anggota Superliga Argentina itu adalah Gimnasia y Esgrima La Plata.

Gimnasia, pada klasemen sementara musim ini, berada di urutan paling buncit alias ke-24.

Dalam lima pertandingan terkini, klub yang bermarkas di Estadio Juan Carmelo Zerillo cuma menang sekali.

Sisanya, Gimnasia tersungkur di hadapan lawan-lawannya.

Pertandingan termutakhir Gimnasia adalah pada 24 Agustus 2019.

Di kandang sendiri, klub berjulukan El Lobo atau Serigala ini ditekuk 0-1 oleh tamunya, Argentinos Junior.

Legenda sepak bola dunia, Diego Maradona, tampak menonton di tribune VIP Kazan Arena bersama sang kekasih, Rocio Oliva, pada laga Perancis vs Argentina, 30 Juni 2018. AFP/ROMAN KRUCHININ Legenda sepak bola dunia, Diego Maradona, tampak menonton di tribune VIP Kazan Arena bersama sang kekasih, Rocio Oliva, pada laga Perancis vs Argentina, 30 Juni 2018.

Pekerjaan termutakhir Maradona adalah menjadi pelatih klub Divisi 2 Meksiko, Dorados.

Pada Juni 2019, Maradona berpisah dengan klub itu.

Alasan kesehatan membuat Maradona undur diri dari Dorados.

Diego MaradonaJUAN MABROMATA / AFP Diego Maradona

Timnas

Lionel Messi dan Diego Maradona dalam lukisan di Buenos Aires Lionel Messi dan Diego Maradona dalam lukisan di Buenos Aires

Diego Maradona, dalam karier kepelatihannya, pernah menjadi manajer Timnas Argentina.

Masa jabatannya kala itu pada 2008 hingga 2010.

Beberapa saat lalu, Maradona sukses menjalani operasi punggung dan lutut.

"Maradona mengatakan kepada saya bahwa menjadi manajer Gimnasia adalah tantangan terbesar dalam hidupnya," kata Pellegrino.

Sebelumnya, pada Rabu (4/9/2019), Maradona di dalam akun sosial medianya menulis dirinya belum meneken kontrak dengan Gimnasia.

Diego Maradona dan dua puterinya Diego Maradona dan dua puterinya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Xinhuanet
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com