Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klasemen Piala AFF U-18, Indonesia di Puncak Setelah Menang 4-0

Kompas.com - 08/08/2019, 18:30 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.COM - Timnas U-18 Indonesia berhasil mengalahkan Timor Leste dengan skor 4-0 pada laga kedua Grup A Piala AFF U-18 2019 di Stadion Binh Duong, Vietnam, Kamis (8/8/2019). 

Dengan tambahan tiga poin, Indonesia berada di puncak klasemen Grup A. Mereka mengoleksi 6 poin dari 2 laga.   

Timnas U-18 Indonesia menjaga rekor kemenangan hingga matchday kedua Piala AFF U-18 2019.

Tim arahan Fakhri Husaini itu mengandaskan Timor Leste dengan skor 4-0 pada matchday kedua Grup A Piala AFF U-18 2019, Kamis (8/8/2019).

Gol David Maulana, Muhammad Salman, Beckham Putra Nugraha, dan Sutan Diego Zico memantapkan timnas U-18 Indonesia di posisi puncak klasemen.

Baca juga: Persela Vs Persib, Daftar Starter dan Link Live Streaming

Timnas U-18 Indonesia sebelumnya sukses menang 7-1 atas Filipina pada partai pertama.

Dua kemenangan tersebut membuat timnas U-18 Indonesia meraih poin enam dari dua laga.

Tim Garuda Nusantara melesakkan 11 gol dan kebobolan 1 gol dalam dua pertandingan tersebut.

Hasil tersebut membuat timnas Timor Leste yang sedianya menduduki posisi kedua lengser ke peringkat ketiga.

Timor Leste meraih tiga angka hasil dari satu menang dan satu kalah.

Rival terdekat Indonesia, Myanmar, baru akan bermain pada pukul 19.00 WIB menghadapi Filipina.

Baca juga: Hasil Indonesia Vs Timor Leste, Timnas U-18 Menang 4-0

Di partai lain, Laos menang tipis, 1-0, atas Brunei Darussalam.

Tambahan tiga angka itu membuat Laos naik ke posisi empat dengan tiga poin.

Laos hanya kalah selisih gol dari Timor Leste yang berada satu setrip di atas mereka.

Di papan bawah ada Brunei yang belum meraih kemenangan dalam dua pertandingan terakhir.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com