Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kalteng Putra Vs Arema FC, Gomes Akui Andil Besar "Pemain Ke-12"

Kompas.com - 08/08/2019, 08:57 WIB
Suci Rahayu,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi


PALANGKARAYA, KOMPAS.com - Gomes de Oliviera secara khusus memberikan apresiasi kepada seluruh Kalteng Mania yang hadir di Stadion Tuah Pahoe saat menjamu Arema FC, Rabu (7/8/2019) malam.

Ia mengungkapkan basis suporter setia Kalteng Putra tersebut memiliki andil besar dalam kemenangan mereka kemarin malam.

"Suasana stadion dan suporter sangat memompa semangat kami, sangat luar biasa," ucapnya.

Gomes mengungkapkan sejumlah kekalahan yang dialami Laskar Isen Mulang sedikit banyak dipengaruhi oleh faktor lokasi pertandingan.

Baca juga: Kalteng Putra Vs Arema FC, Respons Milomir Usai Singo Edan Takluk

 

Mereka lebih sering kesulitan mendapatkan poin ketika bermain away.

Selain karena faktor geografis, faktor pendukung juga menjadi salah satu alasannya.

Karena itulah, laga kandang menjadi sebuah momentum yang dinantikan oleh Gomes dan Kalteng Putra.

"Saya selalu bilang, di sana hanya saya yang teriaki kalian untuk semangat. Namun, di sini ada ribuan orang di belakang saya yang terus berteriak agar kalian semakin semangat," kata Gomes.

"Jadi, itu membuat pemain semakin bersemangat luar biasa. Jadi, itulah yang membuat kami bisa menang karena suporter membantu," ujarnya.

Baca juga: VIDEO - Cuplikan Pertandingan Liga 1 2019 Kalteng Putra Vs Arema FC

 

Kalteng Putra memang tampak kesulitan dalam mengarungi putaran pertama Liga 1 2019 ini. Dari 12 kali bertanding, mereka hanya bisa mendulang 4 kali kemenangan 2 hasil seri dan enam kekalahan.

Ditengarai perpindahkan kandang sementara ke Stadion Sultan Agung Bantul menjadi salah satu alasannya.

Namun, kini Gomes lega karena Kalteng Sudah bisa kembali ke Stadion Tuah Pahoe.

Terbukti, sejak kembali ke Stadion berkapasitas 5.000 orang tersebut, Laskar Isen Mulang sukses catatkan dua kemenangan beruntun.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com