Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Pertandingan Liga 1 2019 pada Bulan Agustus Alami Perubahan Jadwal

Kompas.com - 06/08/2019, 06:40 WIB
Alsadad Rudi,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Empat pertandingan Liga 1 2019 akan mengalami perubahan jadwal pertandingan,

Perubahan dilakukan lebih terkait permintaan untuk penayangan siaran langsung.

Adanya perubahan jadwal disampaikan pihak Liga 1 melalui keterangan tertulis, Senin (5/8/2019).

Dari empat pertandingan yang mengalami perubahan jadwal, dua di antaranya melibatkan laga kandang pimpinan klasemen sementara, PS Tira Persikabo.

Salah satunya melibatkan duel antara PS Tira melawan penghuni peringkat kedua klasemen, Bali United.

Berikut daftar pertandingan yang alami perubahan jadwal:

Pekan ke-14

Pertandingan Jadwal Awal Jadwal Baru
PS Tira Persikabo vs Bali United FC 16 Agustus 2019 pukul 15.30 WIB, O Channel 15 Agustus 2019 pukul 18.30 WIB, Indosiar

 

Pekan ke-15

Pertandingan Jadwal Awal Jadwal Baru
PS Tira vs Persikabo vs PSS Sleman 20 Agustus 2019 pukul 18.30 WIB, Streaming 19 Agustus 2019 pukul 18.30 WIB, Indosiar

 

Pekan ke-16

Pertandingan Jadwal Awal Jadwal Baru
Barito Putera vs Persipura Jayapura 23 Agustus 2019 pukul 18.30 WIB, O Channel 23 Agustus 2019 pukul 15.30 WIB, Indosiar
PSS Sleman vs PSM Makassar 24 Agustus 2019 pukul 18.30 WIB, O Channel 23 Agustus 2019 pukul 18.30 WIB, Indosiar

 

Baca juga: Pelatih Barito Putera Tak Permasalahkan Perubahan Jadwal Liga 1

Selain untuk kepentingan penayangan siaran langsung, perubahan jadwal pertandingan Liga 1 2019 juga bisa dilakukan karena permintaan klub.

Namun, perubahan jadwal karena permintaan klub harus disampaikan paling lambat tujuh hari sebelum pertandingan.

Hal itulah yang tidak dilakukan Perseru Badak Lampung FC pada pekan ke-12 lalu.

Perseru seharusnya menjamu Persela Lamongan di Stadion Sumpah Pemuda, Bandar Lampung, Sabtu (3/8/2019) malam.

Namun, izin dari kepolisian tak didapat karena pertandingan berlangsung saat ada pembukaan Pekan Raya Lampung.

Di sisi lain, Persela sudah tiba di Bandar Lampung sejak Kamis (1/8/2019).

Perseru sebenarnya mengajukan laga diundur ke hari Minggu (4/8/2019). Namun permintaan sepihak itu tak diindahkan Persela.

Skuad Persela lebih memilih pulang ke Lamongan pada hari seharusnya pertandingan digelar.

Hingga berita ini ditulis, belum diketahui pasti kapan jadwal baru untuk laga Perseru vs Persela ini.

Selaku operator liga, PT LIB disebut sudah memutuskan pertandingan digelar di tempat netral.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com