Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Klopp Enggan Rekrut Gareth Bale

Kompas.com - 27/07/2019, 12:40 WIB
Ferril Dennys

Penulis

KOMPAS.COM - Manajer Liverpool Juergen Klopp menyatakan tidak tertarik merekrut Gareth Bale dari Real Madrid.

Klopp menilai Liverpool tidak sanggup membayar Bale karena bintang asal Wales tersebut pasti akan dijual dengan harga mahal oleh Madrid.  

"Bale pemain Madrid, sesederhana itu," kata Klopp.

"Jika pun ia akan meninggalkan Madrid, harganya akan sangat mahal dan kami tak mampu membayarnya," ujar dia menambahkan.

Baca juga: Real Madrid Vs Atletico, Madrid Tumbang, 10 Gol Tercipta

Bale jadi pemain yang tak diinginkan menyusul kedatangan kembali manajer Zinedine Zidane yang sejak beberapa bulan lalu memulai tenor keduanya di Madrid.

Bale ditengarai tak masuk dalam rencana Zidane dan klubnya siap menjual kepada siapapun yang siap membayar dengan harga pantas.

Persoalan harga bukan satu-satunya alasan Klopp menutup kesempatan mendatangkan Bale. 

Menurutnya lebih baik membangun sebuah tim ketimbang mengumpulkan pemain bintang semata.

"Tentu saja dia pemain yang luar biasa, tapi yang Anda perlukan adalah membangun sebuah tim, bukan sekadar mengumpulkan individu-individu bintang," katanya.

Kendati Zidane menegaskan bakal menjual Bale, si pemain tetap kembali memperkuat Madrid dalam rangkaian laga pramusim.

Harga yang mahal disertai gaji yang tak murah membuat setiap peminat Bale mundur teratur.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Liga Inggris
Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Liga Indonesia
Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Motogp
Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com