Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSIS Vs Persib, Susunan Pemain Kedua Tim dan Link Live Streaming

Kompas.com - 21/07/2019, 15:15 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

SEMARANG, KOMPAS.com - PSIS Semarang menjamu Persib Bandung dalam lanjutan pekan ke-10 Liga 1 2019.

Laga PSIS vs Persib akan digelar di Stadion Madya, Magelang, Minggu (21/7/2019) sore WIB.

Dalam susunan pemain PSIS, tim berjulukan Mahesa Jenar tersebut mengandalkan Joko Ribowo di bawah mistar gawang.

Baca juga: Link Live Streaming Liga 1 PSIS Vs Persib, Kick-off 15.30

Sebelumnya, kiper Jandia Eka Putra diprediksi akan starter lawan Persib, tetapi tak diturunkan pada laga kali ini.

PSIS menggunkan tiga bek dalam pertandingan ini. Mereka adalah M Rio Saputra, Safrudin Tahar, dan Wallace Costa.

Sementara di lini tengah, PSIS masih mengandalkan Septian David Maulana dan Patrick Silva Mota.

Keduanya akan didampingi Fredyan Wahyu, Arthur Bonai, dan Bayu Nugroho.

Di lini depan, PSIS mengandalkan duet Hari Nur Yulianto dan Silvio Escobar untuk memborbardir gawang Persib.

PSIS akan menggunakan formasi 3-5-2.

Baca juga: Live Streaming Final Indonesia Open 2019, Partai Pertama Start 14.00 WIB

Adapun Persib yang masih mempercayakan I Made Wirawan di bawah mistar gawang.

Di lini tengah Maung Bandung, ada Hariono, Rene Mihelic, Esteban Vizcarra yang bahu membahu menyeimbangkan aliran bola Persib.

Ezechiel N'douassel akan menjadi penyerang tunggal dalam laga ini.

Penyerang 31 tahun tersebut berharap mendapatkan umpan-umpang matang dari lini tengah Persib, guna menambah pundi-pundi golnya di Liga 1 2019.

Berikut susunan pemain PSIS vs Persib:

PSIS Semarang: Joko Ribowo (GK), Safrudin Tahar, M Rio Saputra, Wallace Costa, Fredyan Wahyu, Arthur Bonai, Patrick Silva Mota, Bayu Nugroho, Septian David Maulana, Hari Nur Yulianto; Silvio Escobar.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com