Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil Singkat Matthijs De Ligt, Calon Bek Juventus

Kompas.com - 17/07/2019, 19:41 WIB
Faishal Raihan,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Tidak hanya di klub, di level internasional pun kiprah De Ligt cukup mengesankan.

Ia dipercaya menjadi tandem bek senior sekelas Virgil van Dijk di timnas Belanda.

Duetnya bersama bek Liverpool itu mengantarkan tim Oranye ke final UEFA Nations League 2019.

Sejak debutnya pada 27 Maret 2017, De Ligt telah mengoleksi 15 caps dengan sumbangan satu gol di timnas Belanda.

Baca juga: De Ligt Sudah Tak Sabar Main Bareng Cristiano Ronaldo di Juventus

Berkat penampilan mengesankannya sepanjang musim 2018-2019 lalu, De Ligt dinobatkan sebagai pemain terbaik Belanda dan memenangi Golden Boy Award.

Saat ini De Ligt sedang berada di klinik J-Medical untuk melakukan tes medis.

Lewat akun Twitter resminya, Juventus menunggah video kedatangan De Ligt.

Mengenakan kemeja putih dan celana jeans, De Ligt datang pada Rabu (17/7/2019) pagi waktu setempat.

De Ligt tidak datang sendirian ke Turin saat itu.

Agen De Ligt, Mino Raiola, turut hadir bersama sang pemain.

Baca juga: Saga Transfer De Ligt, PSG Mundur, Juve Terdepan, Barca Siap Menikung

Begitu datang, De Ligt langsung bersalaman dengan Mino Raiola sebelum masuk ke ruang tes medis.

Selesai tes medis, De Ligt diharapkan segera menandatangani kontrak bersama Si Nyonya Tua.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com