Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arema FC Vs Perseru Badak Lampung, Konate Puji Comvalius

Kompas.com - 16/07/2019, 08:39 WIB
Suci Rahayu,
Ferril Dennys

Tim Redaksi


MALANG, KOMPAS.com - Playmaker Arema FC, Makan Konate, memberikan pujian kepada rekan satu timnya Sylvano Comvalius.

Pemain asal Mali tersebut menilai Comvalius saat ini telah beradaptasi dengan baik dengan Arema FC.

Comvalius memang belum menambah jumlah golnya, yang masih sebiji gol.

Tapi pemain asal Belanda itu telah bermain bagus dalam dua laga terakhir.

Comvalius mampu mencatatkan tiga assist.

"Alhamdulillah itu bagus ya sekarang Comvalius sudah adaptasi dengan tim dan sudah tahu cara bermain tim. Kita juga sudah tahu dia, dia suka bola yang seperti apa," ucap Makan Konate.

Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Liga 1 Hari ini dan Link Live Streaming

"Di awal dia memang sedikit sulit tapi sekarang dia sudah bisa memberikan kontribusi dan memberikan kontribusi yang banyak juga kepada tim," sambung mantan pemain Persib Bandung tersebut.

Berbekal performa apik Comvalius, Konate cukup yakin Arema FC mampu meraih poin penuh di laga pekan ke-9 Liga 1 2019 melawan Perseru Badak Lampung.

Laga ini akan digelar di Stadion Kanjuruhan pada Selasa (16/7/2019).

Konate merasa laga melawan Badak Lampung akan berjalan sengit. Meskipun bertindak sebagai tamu, tim asuhan Jan Saragih tersebut justru kerap mendapat poin.

Badak Lampung dua kali menang dalam lima laga tandangnya.

"Badak Lampung juga datang ke sini untuk mencari poin. Tapi, tidak ada masalah. Saya percaya dengan tim dan teman-teman semua. Sekarang kita butuh poin dan harus kerja keras. Isya Allah target untuk besok tiga poin," ucap Konate.

Jadwal Liga 1 hari ini 

Jadwal pertandingan pekan ke-9 Liga 1 2019 akan dimulai pada Selasa (16/7/2019).

Akan ada empat pertandingan Liga 1 2019 yang dimainkan dalam tiga waktu berbeda.

Selain lewat layar kaca, pertandingan-pertandingan tersebut juga bisa disaksikan secara live streaming.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas Indonesia
Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Liga Inggris
Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Liga Champions
Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Timnas Indonesia
STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com