Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fakhri Ungkap 5 Kriteria Tentukan Skuad Timnas U-19 Piala AFF U-18

Kompas.com - 04/07/2019, 08:20 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber PSSI

KOMPAS.com - Pelatih tim nasional U-19 Indonesia, Fakhri Husaini, mengungkap kriteria pemain yang akan dia pilih untuk menghadapi Piala AFF U-18 pada 6-19 Agustus 2019 di Vietnam.

Saat ini, Fakhri Husaini, bersama 33 pemain yang mengikuti seleksi, sedang melakukan pemusatan latihan di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, dari tanggal 1 Juli hingga 2 Agustus 2019.

Terkait pemilihan pemain yang akan dibawa, Fakhri akan memilih sesuai dengan kriteria.

Fakhri pun mengungkap lima kriteria yang dia pegang dalam menentukan pemain untuk timnas U-19.

Baca juga: Jadwal Piala AFF U-18 2019, Indonesia Berada di Grup Ringan

"Nantinya, di susunan pemain timnas U-19, kami akan benar-benar memilih pemain yang mempunyai kualitas serta tangguh dalam lima kriteria yang saya pegang," ujar Fakhri, seperti dikutip dari situs resmi PSSI.

"Lima kriteria adalah fisik, teknik, skill, taktik, dan mental," tuturnya.

Fakhri pun mengungkap alasan mengapa mengutamakan kriteria-kriteria tersebut untuk calon pemainnya di timnas U-19.

"Karena, hanya pemain dengan kriteria hebat seperti itulah yang akan mampu mewujudkan impian kami," kata pelatih yang sukses membawa Indonesia juara Piala AFF U-16 pada 2018 lalu itu.

Baca juga: Seleksi Timnas U-19, Penilaian Fakhri Usai Pemain Jalani Tes Fisik

Fakhri Husaini siap menggelar seleksi Tim Nasional Indonesia U-19, Senin (22/4/2019)PSSI Fakhri Husaini siap menggelar seleksi Tim Nasional Indonesia U-19, Senin (22/4/2019)

Pada Piala AFF U-18, timnas U-19 Indonesia tergabung di Grup A bersama Myanmar, Laos, Timor Leste, Filipina, dan Brunei.

Indonesia akan memulai pertandingan perdananya melawan Filipina pada tanggal 6 Agustus 2019 di Stadion Di An, Vietnam.

Fakhri mengatakan bahwa pasukannya akan menyiapkan diri sebaik mungkin dan bekerja keras menghadapi laga-laga Piala AFF U-18.

"Lima calon lawan kami tentu memiliki gaya dan karakter permainan yang berbeda. Ini tetap harus kami waspadai," kata Fakhri.

"Kami akan mempersiapkan diri sebaik mungkin. Yang jelas, kami akan bekerja keras," ujarnya.

Daftar 33 Nama Pemain Timnas U-19 Pemusatan Latihan Ketiga:

Kiper:

  • Ernando Ari Sutaryadi – PPLP Jawa Tengah
  • Muhammad Risky Sudirman – Persija Jakarta
  • Adi Satrio – PPLP Jakarta

Belakang:

  • Fadhil – PPLP Jakarta
  • Ahmad Rusadi
  • Komang Teguh – Diklat Ragunan
  • Salman Alfarid – Diklat Ragunan
  • Bayu Fiqri – ASIFA
  • Amiruddin Bagas – Barito Putera
  • Mochammad Yudha Febrian – Barito Putera
  • Riski Ridho – Persebaya Surabaya
  • Fajar Fathur Rahman – ASAD 313
  • Komang Arta – Bali United
  • Alfeandra Dewangga – PPLP Jawa Tengah

Tengah:

  • Brylian Aldama – Persebaya Surabaya
  • Theofillo Numberi – Persipura Jayapura
  • Rivaldo Lestaluhu – Tira Persikabo
  • David Maulana – Barito Putera
  • Beckham Putra Nugraha – Persib Bandung
  • Ahmad Imam Zakiri – Leganes Academy
  • Alda Alfareza – Tira Persikabo
  • Rendy Juliansyah
  • Braif Fatari – Persija Jakarta
  • Mochammad Supriadi – Persebaya Surabaya
  • Andi Irvan – Tiga Naga FC
  • Mohamad Rafli Ariyanto – Barito Putera
  • Arya Putra – Borneo FC

Depan:

  • Amiruddin Bagus – Barito Putera
  • Sadiq Alifta – ASIFA
  • Septa Figo – PPLP Jakarta
  • Herbert Sokoy – Persipura Jayapura
  • Saddam Emiruddin - PPLP Jawa Tengah
  • Sutan Zico – Persija Jakarta
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Liga Inggris
Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara LALIGA

Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara LALIGA

Liga Spanyol
Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Badminton
Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com