Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Piala Sudirman 2019, Tim Indonesia Lakoni Latihan Perdana

Kompas.com - 17/05/2019, 16:02 WIB
Faishal Raihan,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Tim Indonesia yang akan berlaga di Piala Sudirman 2019 menjalani latihan perdana di Guangxi Sports Center, Nanning, China, Jumat (17/5/2019).

Sesi latihan perdana ini berlangsung selama 40 menit di lima lapangan berbeda.

Pada kesempatan tersebut para atlet berfokus kepada pengenalan lapangan pertandingan, termasuk memahami kondisi angin dan pencahayaan.

Baca juga: Susy Susanti Kabarkan Kondisi Indonesia Jelang Piala Sudirman 2019

"Hari ini, atlet lebih fokus mencoba arena pertandingan, kenali kondisi lapangan, arah angin, dan sebagainya. Pelatih mulai menyimulasikan kira-kira siapa yang akan diturunkan nanti," ujar Chef de Mission tim Indonesia untuk Piala Sudirman 2019, Achmad Budiharto

Sebelumnya, pada hari pertama kedatangan di kota Nanning, tim Indoensia berlatih di lapangan bulu tangkis Li Jiang.

Lapangan tersebut disewa oleh PBSI karena panitia pelaksana baru menyediakan tempat latihan di arena pertandingan terhitung mulai hari ini.

Achmad Budiharto melanjutkan, para pelatih sudah mulai menyimulasikan dan menilai kondisi terakhir serta kesiapan atlet selama di Nanning pada hari ini.

Hal tersebut dilakukan sebagai salah satu bahan pertimbangan untuk penentuan susunan pemain.

"Kalau latihan kemarin objektifnya rekondisi (pemulihan kondisi), latihan untuk recovery, belum terlalu berat," ucap pria yang akrab disapa Budi itu.

"Kondisi tempatnya pun luar biasa panas, suhu di luar 32 derajat. Di dalam gedung bisa sampai 35-36 derajat, jadi sangat menyedot tenaga. Atlet perlu adaptasi lebih dengan kondisi ini," kata Budi.

Baca juga: Piala Sudirman 2019, Bertemu Inggris, Indonesia Tidak Boleh Lengah

Indonesia akan memulai perjuangan pada Piala Sudirman 2019 dengan menjalani laga penyisihan Grup B kontra Inggris dan Denmark.

Berdasarkan jadwal yang dirilis, Indonesia akan menghadapi Inggris lebih dulu pada Minggu (19/5/2019).

Tiga hari berselang alias Rabu (22/5/2019), giliran Denmark yang akan dihadapai Hendra Setiawan dkk.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com