Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Inggris, Fulham Terdegradasi

Kompas.com - 03/04/2019, 05:23 WIB
Alsadad Rudi,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Fulham dipastikan terdegradasi setelah kalah 1-4 dari Watford pada laga ke-33 Liga Inggris, Selasa (2/4/2019) atau Rabu dini hari WIB.

Hasil tersebut membuat Fulham menjadi tim kedua yang terdegradasi setelah Huddersfield Town.

Fulham kini menempati peringkat 19 dengan raihan 17 poin, sedangkan Huddersfield satu perngkat di bawahnya alias juru kunci klasemen dengan 14 poin.

Sementara itu, di papan atas, Manchester United gagal masuk empat besar setelah kalah 1-2 dari Wolverhampton Wanderes.

Baca juga: Hasil Liga Inggris, Man United Kalah, Smalling Cetak Gol Bunuh Diri

Man United masih menempati petingkat kelima dengan raihan 61 poin. Man United berpotensi tergusur oleh Chelsea yang baru akan bertanding melawan Brighton and Hove Albion pada Rabu (3/4/2019) atau Kamis dini hari WIB.

Saat ini, Chelsea masih menempati peringkat enam dengan raihan 60 poin.

Berikut hasil Liga Inggris pada Selasa (2/4/2019) atau Rabu dini hari WIB:

  • Watford 4-1 Fulham (Abdoulaye Doucoure 23', Will Hughes 63', Troy Deeney 69', Kiko Femenia 75'; Ryan Babel 33')
  • Wolverhampton Wanderers 2-1 Man United (Diogo Jota 25', Chris Smalling (OG) 77';

Scott McTominay 13')

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com