Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timnas Basket Kursi Roda Putri Indonesia Ikut Turnamen di Thailand

Kompas.com - 24/03/2019, 19:30 WIB
Nugyasa Laksamana,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Tim nasional (timnas) bola basket kursi roda putri Indonesia akan berpartisipasi pada sebuah turnamen yang berlangsung di Thailand pada 25-29 Maret 2019.

Mereka akan bertanding pada ajang bertajuk 2019 International Wheelchair Basketball Federation Asia Oceanic Zone Women and Coaching Clinic.

Baca juga: Wahyu Widayat Jati Bakal Tangani Timnas Basket Putra Indonesia

Tim yang bertolak ke Thailand tersebut merupakan gabungan komunitas kursi roda di dua lokasi, Bali dan Jakarta.

Menurut Donald Santoso selaku Manajer Timnas Basket Kursi Roda Indonesia, persiapan sudah dilakukan sejak Februari 2019.

"Persiapan sudah dari Februari kemarin. Tujuan kami mengikuti turnamen ini untuk menjaga solidaritas atlet kursi roda di ASEAN dan Asia. Kami juga akan mengikuti coaching clinic dari dua pelatih asal Jerman dan Australia," kata Donald.

Donald menyatakan bahwa pihaknya mendapat banyak dukungan dari komunitas kusi roda di berbagai kota di Indonesia demi menghidupkan kegiatan dan kejuaraan kursi roda di ranah domestik.

"Kami tengah menanti kabar dari National Paralympic Comittee (NPC) Indonesia untuk memberangkatkan tim basket kursi roda putra pada ASEAN Para Games di Filipina 2020 mendatang," ucap dia.

Baca juga: Kala Pemilik Stapac Sebut Giedrius Zibenas sebagai Pelatih Gila

"Semangat kami sama, menjaga solidaritas atlet penyandang disabilitas dan berprestasi di ASEAN Para Games mendatang. Kami sudah menyiapkan program untuk bisa ikut berbagai event skala internasional," tutur Donald melanjutkan.

Berikut ini skuad timnas bola basket kursi roda putri Indonesia:

Pemain:

Ni Made Ratni (Bali)
Ni Ketut Suarti (Bali)
Elih (Jakarta)
Nadhifa Ramadhani (Jakarta)
Johanna Caroline Sunarto (Jakarta)
Irna Novita (Jakarta)

Pelatih:

Brian Liu (Pelatih Kepala)
Wayan Damai
Donald Santoso (Manajer Tim)

Mekanik:

I Wayan Suardina

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rahasia Simic Kembali Buas

Rahasia Simic Kembali Buas

Liga Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Arhan Tak Masalah Bersaing dengan Nathan, Pilih Ambil Ilmu

Indonesia Vs Vietnam: Arhan Tak Masalah Bersaing dengan Nathan, Pilih Ambil Ilmu

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thom Haye dan Ragnar Absen

Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thom Haye dan Ragnar Absen

Liga Indonesia
Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Liga Indonesia
Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Timnas Indonesia
Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com