Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Odegaard Senang Zidane Kembali ke Real Madrid

Kompas.com - 21/03/2019, 12:42 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

KOMPAS.com - Pemain muda Real Madrid yang sedang dalam masa peminjaman, Martin Odegaard, memberikan komentar soal kembalinya Zinedine Zidane. Pemain internasional Norwegia ini mengakui, langkah Zidane merupakan hal yang bagus bagi Los Blancos, julukan Real Madrid.

Odegaard termasuk pemain yang terbuang selama era pertama Zidane pada Januari 2016 hingga Mei 2018. Striker 20 tahun yang diboyong dari Stromsgodset pada Januari 2015 ini hanya tampil satu kali di Santiago Bernabeu.

Baca Juga: Kabar Transfer, Ajax Tertarik Membeli Martin Odegaard dari Real Madrid

Saat ini, Odegaard dipinjamkan ke klub Liga Belanda, Vitesse Arnhem, hingga Juni 2019. Sebelumnya, dia sempat merumput bersama Heerenveen, juga klub Liga Belanda, dari Januari 2917 hingga Juni 2018.

"Saya pikir kembalinya Zidane merupakan hal yang sangat positif," ujar Odegaard.

"Dia menikmati kesuksesan di klub pada masa lalu dan dia tahu dengan sangat baik para pemain. Kami menikmati hubungan yang bagus ketika dia menjadi manajer Castilla dan kembalinya dia merupakan hal yang ideal."

Baca Juga: Odegaard Menilai Zidane Tak Bagus untuk Kepercayaan Dirinya

Memang, sebelum ditunjuk jadi pelatih menggantikan Rafael Benitez pada 4 Januari 2016, Zidane mendapat kepercayaan menjadi pelatih Real Madrid Castilla. Di bawah kendalinya, Madrid merengkuh tiga gelar Liga Champions, satu trofi La Liga, satu Piala Super Spanyol, dua Piala Dunia Antarklub dan dua Piala Super Eropa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com