Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kehilangan Marko Simic, Persija Jakarta Akan Cari Pengganti

Kompas.com - 16/02/2019, 07:00 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

JAKARTA, KOMPAS.com - CEO Persija Jakarta, Ferry Paulus, mengungkapkan bahwa pihaknya akan mengantisipasi potensi kehilangan Marko Simic dengan mencari kandidat pemain asing lain.

Marko Simic hampir dipastikan tak bisa memperkuat Persija Jakarta pada Piala Presiden dan beberapa laga awal Piala AFC 2019.

Hal itu terjadi lantaran Simic tengah di Australia lantaran kasus dugaan pelecehan seksual yang membuatnya wajib menetap di sana hingga 9 April.

Baca Juga : Bintang Persija Marko Simic Mengaku Tidak Melakukan Pelecehan Seksual

Kondisi itu membuat Persija kini hanya mempunyai 1 striker yakni Bambang Pamungkas.

"Kalau Simic benar-benar enggak bisa, artinya sudah lewati batas pendaftaran. Maka mau enggak mau harus cari alternatif lain," kata CEO Persija, Ferry Paulus, Jumat (15/2/2019).

Saat ini, Macan Kemayoran telah mengantungi beberapa kandidat yang disiapkan untuk mengisi kekosongan posisi yang ditinggal Simic.

Hanya saja klub belum bisa mengumumkan lantaran masih mempertimbangkan beberapa nama yang akan dipilih oleh pelatih Ivan Kolev.

"Baru kandidat. Pelatih yang tahu, tapi pelatih enggak bisa berspekulasi," ujar pria yang biasa disapa FP itu.

"Ivan Kolev masih berharap Simic tetap main. Dia (calon penganti Simic) pemain asing, tapi masih dilihat kemampuannya," tuturnya. (Muhammad Robbani)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com