Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berselebrasi Provokatif, Gareth Bale Terancam Sanksi 12 Laga

Kompas.com - 14/02/2019, 20:23 WIB
Tri Indriawati

Penulis

KOMPAS.com - Penyerang Real Madrid, Gareth Bale, terancam terkena sanksi karena melakukan gerakan provokatif saat merayakan gol ke gawang Atletico Madrid di Liga Spanyol, Sabtu (9/2/2019).

Bale mencetak gol ketiga di menit ke-74 dalam Derby Madrid yang dimenangi El Real dengan skor 3-1 itu. Itu sekaligus menjadi gol ke-100 Bale selama membela Real Madrid.

Setelah membobol gawang Atletico, Bale lalu berselebrasi dengan menggerakkan lengannya. Pemain asal Wales itu membengkokkan dan mengangkat lengan kanannya, lalu mumukulnya dengan tangan kirinya.

Gerakan itu dinilai sebagai sebuah tindakan ofensif di Spanyol. Oleh karena itu, La Liga meminta Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF) memberikan sanksi terhadap tindakan Bale.

Baca juga: Marcelo Kesepian karena Gareth Bale Hanya Mau Berbicara Bahasa Inggris

Berdasarkan pernyataan La Liga yang dilansir Independent, Kamis (14/2/2019), hukuman untuk Bale akan diputuskan dengan melihat apakah aksinya itu telah menghasut suporter atau tidak.

Jika terbukti bersalah telah menghasut suporter tim lawan untuk menyebabkan reaksi bermusuhan karena aksinya itu, Bale terancam dijatuhi hukuman larangan bermain hingga 12 laga.

Apabila tindakan itu tidak menyulut permusuhan suporter, tapi Bale terbukti memang berniat melakukan aksi provokasi, hukuman untuknya hanya larangan bermain dalam satu hingga tiga pertandingan.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com