Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inter Anggap Ejekan Pendukungnya Sendiri sebagai Tanda Cinta

Kompas.com - 05/02/2019, 13:33 WIB
Alsadad Rudi,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - CEO Inter Milan, Giuseppe Marotta, menilai ejekan yang dilakukan pendukungnya sendiri sebagai tanda cinta.

Inter memang tengah mengalami tren negatif. Terakhir, klub berjulukan Nerazzurri ini takluk 0-1 dari Bologna pada pekan ke-22 Serie A di Stadion Giuseppe Meazza, Minggu (3/2/2019).

Pada laga tersebut, pendukung Inter bahkan sempat mengejek timnya sendiri.

"Ejekan dari penggemar untuk menunjukkan cinta ketika segalanya tidak berjalan baik," kata Marotta dikutip dari Goal, Selasa (5/2/2019).

"Kami semua, termasuk para pemain harus memahami mentalitas mereka yang datang ke stadion agar dekat dengan para pemain," lanjut Marotta.

Baca juga: Kenal Dekat dengan Marotta, Conte Belum Terima Tawaran Inter Milan

Giuseppe Marotta, saat masih sebagai direktur olahraga Juventus, menghadiri undian Liga Champions di Monako pada 30 Agustus 2018. VALERY HACHE/AFP Giuseppe Marotta, saat masih sebagai direktur olahraga Juventus, menghadiri undian Liga Champions di Monako pada 30 Agustus 2018.

Kekalahan tersebut membuat Inter memperpanjang tren buruk. Mereka gagal menang dalam tiga laga terakhir Serie A.

Pada dua laga sebelumnya, anak asuh Luciano Spalletti ditahan imbang Sassuolo pada pekan ke-20 dan kalah 0-1 dari Torino pada pekan ke-21.

Di ajang Coppa Italia, Inter juga tersingkir setelah dikalahkan Lazio pada babak perempat final.

Baca juga: Marotta Jamin Icardi Tidak Tinggalkan Inter Milan

"Ini saat yang sulit. Ada beberapa masalah dan kami bisa memperbaiki. Tapi itu bisa terjadi jika kami membuatnya tenang dan yang terpenting menemukan mental pemenang," ujar Marotta.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com