Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sarri Tak Bisa Halangi Keinginan Hazard dan Ingin Hudson-Odoi Bertahan

Kompas.com - 30/01/2019, 10:04 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

LONDON, KOMPAS.com - Pelatih Chelsea Maurizio Sarri mengungkapkan bahwa pemainnya, Eden Hazard, bisa saja pergi jika memang ingin meninggalkan tim.

Selain itu, Sarri juga berharap agar pemain mudanya, Callum Hudson-Odoi, tetap bertahan bersama The Blues.

Menurut Sarri, Callum Hudson-Odoi memiliki bakat untuk menjadi salah satu pemain hebat di Eropa.

"Dia adalah pemain yang hebat. Dia bisa menjadi salah satu yang terbaik di Eropa, tetapi dia harus menghormati pekerjaan dari pelatih akademi," kata Sarri dikutip dari FourFourTwo.

"Kami akan bersabar dengannya karena dia adalah produk dari akademi. Saya tidak tahu jika di klub lain apakah bisa bersabar dengannya setelah lima atau enam laga," ujarnya.

Baca juga: Hasil Undian Ronde 5 Piala FA - Chelsea Jumpa Manchester United

Sementara itu, terkait Hazard, jika sang pemain ingin meninggalkan Chelsea, Sarri tak bisa menghalanginya meski dia berharap agar Hazard tetap bertahan.

"Eden Hazard sudah 28 tahun. Jika ingin pergi, saya pikir dia akan pergi. Namun, saya ingin kebalikannya. Saya harap dia bertahan di sini bersama kami dan berkembang. Dia berpotensi menjadi pemain terhebat di Eropa," katanya.

Bersama Chelsea, pada musim ini Hazard sudah mencetak 10 gol dan 10 asis di ajang Liga Inggris.

Sementara itu, pada laga selanjutnya, Chelsea akan bertandang ke markas Bournemouth pada Rabu (30/1/2019) atau Kamis dini hari WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com