Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Van Dijk soal Pola Latihan Keras Liverpool ala Klopp

Kompas.com - 21/01/2019, 07:08 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Bek termahal dunia milik Liverpool, Virgil van Dijk, mengaku sempat kaget melihat bagaimana metode latihan yang diterapkan Juergen Klopp.

Menurut Van Dijk, Klopp selalu menuntut agar para pemain Liverpool tidak kehabisan stamina jika harus terus berlari sepanjang pertandingan.

"Semua cerita tentang Klopp benar sekali. Sebelumnya, saya tidak pernah bekerja begitu keras di sesi latihan. Itu terjadi pada pramusim lalu. Di negara saya (Belanda)," ujar Van Dijk seperti dilansir BolaSport.com dari laman Mirror.

"Kami menyebutnya latihan tipe Jerman yang menuntut lari, lari, dan lari. Ketika berpikir latihan sudah selesai, Anda masih akan berlari lagi," tutur Van Dijk.

Baca juga: Jose Mourinho Iri Tidak Dimanja seperti Klopp dan Guardiola

Namun, kemungkinan pola latihan keras ini juga berimbas pada cedera yang dialami beberapa pilar lini pertahanan The Reds.

Saat ini, Van Dijk menjadi satu-satunya bek Liverpool yang benar-benar fit.

Empat bek lainnya, Joe Gomez, Dejan Lovren, Joel Matip, serta Trent Alexander Arnold masih belum sepenuhnya pulih dari cedera.

Baca juga: Juergen Klopp: Liverpool Sedikit Beruntung

Terbaru, gelandang bertahan Fabinho, yang pernah diplot sebagai bek tengah dadakan, juga cedera.

Fabinho mendapat cedera seusai Liverpool menang 4-3 atas Crystal Palace dalam laga pekan ke-23 Liga Inggris di Stadion Anfield, Sabtu (19/1/2019). (Ahmad Tsalis Fahrurrozi)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com