Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hari Ini, Sejumlah Pemain Kembali Dicoret dari Seleksi Timnas U-22

Kompas.com - 19/01/2019, 12:00 WIB
Alsadad Rudi,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pelatih tim nasional U-22 Indra Sjafri akan kembali mencoret sejumlah pemain dari seleksi timnas untuk Piala AFF U-22 2019 pada Sabtu (19/1/2019) hari ini.

Ini merupakan proses pencoretan kedua setelah hal serupa dilakukan Sabtu (12/1/2019) pekan lalu.

"Setelah makan siang akan diumumkan. Saya akan mengumumkan ke pemain dulu, baru ke media," kata Indra usai sesi latihan di Stadion Madya, Kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta sekitar pukul 10.30.

Baca juga: Indra Sjafri Coret 3 Pemain Seleksi Timnas U-22 Indonesia

Ada 35 nama pemain yang saat ini mengikuti seleksi timnas U-22. Jumlah tersebut tidak termasuk tiga pemain yang seharusnya ikut namun berhalangan karena bermain di luar negeri, masing-masing Egy Maulana Vikri (Lechia Gdansk, Polandia) Saddil Ramdani (Pahang FA, Malaysia), dan Ezra Walian (RKC Waalwijk, Belanda).

Menurut Indra, setelah pencoretan yang kedua ini, dirinya akan langsung memulai periodesasi untuk persiapan ke Piala AFF pada Senin (21/1/2019), termasuk di dalamnya agenda uji coba.

Piala AFF U-22 2019 akan berlangsung di Kamboja pada 17 Februari hingga 2 Maret.

Baca juga: Indra Sjafri Menilai Tak Sulit Mencoret Pemain dari Timnas U-22

Indra menyatakan dalam beberapa pekan ini, periodesasi persiapan belum dimulai. Sebab dirinya masih fokus mencari pemain yang tepat untuk tim.

"Dua minggu ini hanya mencari pemain yang pas untuk game model saya. Jadi belum ada bicara progres dari tim," ujar pelatih asal Sumatera Barat itu.

"Nah setelah itu nanti dimulai Senin, akan saya buat periodesasi persiapan untuk ke AFF. Di situ setiap Minggu akan ada evaluasi tentang kemajuan tim," pungkasnya.

KOMPAS.com/MAULANA MIKHAEL Sejarah NBA

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com