Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kane Ingin Rebut Sepatu Emas dari Mo Salah karena Piala Dunia 2018

Kompas.com - 07/12/2018, 17:05 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Penyerang Tottenham Hotspur, Harry Kane, berambisi kembali menjadi top skor Liga Inggris musim ini. Kesuksesan membawa pulang sepatu emas Piala Dunia 2018 menjadi motivasinya.

Musim lalu, Kane gagal mencetak hat-trick top skor Liga Inggris setelah direbut oleh bintang Liverpool, Mohamed Salah. Kane berharap gelar itu kembali menjadi miliknya pada musim ini untuk membuktikan kepada dunia soal konsistensi mencetak gol.

"Ketika anda sukses dalam turnamen terbesar, Piala Dunia, anda akan mengingat itu dan mendapat kepercayaan diri yang berlipat," kata Kane dikutip dari situs web Sportskeeda, Jumat (07/12/2018).

"Anda harus terus percaya kepada kemampuan anda meski tengah melewati masa sulit seperti tidak mencetak gol dalam dua laga. Anda semua tahu kualitas saya sekarang," ujar Kane.

"Saya tahu apa yang bisa saya capai. Saya akan bekerja sangat keras untuk bisa mencapai itu (top skor) dan mencetak gol lebih banyak lagi," tutur kapten timnas Inggris ini menambahkan.

Baca juga: Man United Siapkan Rp 739 Miliar untuk Bajak Pelatih Tottenham Hotspur

Hingga pekan ke-15 Liga Inggris, Kane masih berada di peringkat dua daftar top skor dengan koleksi sembilan gol. Kane tertinggal satu gol dari penyerang Arsenal, Pierre-Emerick Aubameyang, yang kini memimpin.

Kane mengaku tidak khawatir dengan kondisi ini karena masih banyak pertandingan yang belum dimainkan.

Baca juga: Petinggi Manchester United Hanya Ingin Mauricio Pochettino sebagai Pengganti Jose Mourinho

"Sejak saya berkarier di Liga Inggris, saya selalu bersaing dengan banyak penyerang top dunia. Aubameyang kini berada di puncak. Persaingan sangat ketat dan penting bagi saya untuk terus melakukan yang terbaik," kata Kane.

"Musim ini masih sangat panjang, tetapi saya sudah senang dengan pencapaian saya," tutur Kane.

Selanjutnya, Kane dan Spurs akan melawat ke kandang Leicester City, Stadion King Power, pada pekan ke-16, Minggu (09/12/2018).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Liga Indonesia
Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Liga Indonesia
Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Badminton
Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Liga Indonesia
Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com