Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengemudi Tanpa SIM yang Sah, Pique Didenda Rp 787 Juta

Kompas.com - 27/11/2018, 17:25 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

KOMPAS.com - Pemain belakang Barcelona, Gerard Pique, mendapat denda 48.000 euro (sekitar Rp 787,194 juta) karena mengendarai mobil tanpa surat izin mengemudi (SIM) yang sah. Ini merupakan bagian dari rangkaian pelanggaran yang dilakukan mantan pemain Manchester United tersebut.

Pique melakukan pelanggaran tersebut pada 31 Agustus. Dia diberhentikan polisi saat sedang mengemudi mobil Audi miliknya di Paseo de Gracia, kawasan perbelanjaan terkenal di Barcelona.

Baca juga: Prediksi Peringkat FIFA Timnas Indonesia Seusai Fase Grup Piala AFF 2018

Setelah diperiksa, ternyata Pique mengemudi tanpa ada poin dalam SIM miliknya. Hal tersebut bisa diklasifikasikan sebagai sebuah kejahatan yang membuat seseorang bisa dihukum maksimal enam bulan penjara.

Di Spanyol, SIM memiliki sistem poin yang akan berkurang seiring pelanggaran yang terjadi. Pique memiliki kesempatan memperbarui SIM pada Juni 2018 tetapi pemain 31 tahun itu tidak menghadiri kursus tersebut, sehingga izinnya tetap ditangguhkan.

Pique kehilangan semua poin dalam SIM miliknya karena pelanggaran-pelanggaran lalu lintas yang pernah dilakukan sebelumnya. Pada Oktober 2014, Pique didenda 10.500 euro (sekitar Rp 172,269 juta) karena bertengkar dengan petugas polisi yang ingin mendendanya akibat parkir di zona terlarang.

Sebelumnya, dia juga pernah melanggar pada tahun 2011 karena menggendong putranya saat menyetir. Seharusnya, Pique menempatkan putranya di kursi anak yang sudah didesain.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com