Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Juventus Vs Napoli Akan Jadi Pertandingan Luar Biasa

Kompas.com - 27/09/2018, 16:00 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

TURIN, KOMPAS.com - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, meyakini bahwa pertandingan melawan Napoli pada lanjutan Liga Italia akan menjadi laga yang luar biasa.

"Kami akan melawan Napoli pada akhir pekan dan itu tentu akan menjadi pertandingan yang luar biasa," kata Allegri seperti dikutip BolaSport.com dari Sky Sports Italia, Kamis (27/9/2018).

Juventus menuai kemenangan 2-0 atas Bologna pada laga lanjutan Liga Italia di Allianz Stadium, Rabu (26/9/2018) waktu setempat atau Kamis dini hari WIB.

Baca Juga: Barcelona dan Real Madrid Kompak Panen Kekalahan pada Hari yang Sam

Hanya berselang tiga hari, tim berjulukan La Vecchia Signora juga akan tampil sebagai tuan rumah melawan Napoli.

Meski pertandingan kontra Napoli sudah dekat, Allegri mengklaim belum memutuskan susunan pemain yang akan diturunkan.

"Saat ini saya belum memastikan susunan pemain dalam laga tersebut. Pada sesi latihan Jumat, kami akan lihat dan memutuskan," ucapnya.

Perubahan formasi dari 4-3-3 menjadi 3-5-2 saat melawan Bologna membuat strategi Allegri melawan Napoli tidak mudah diprediksi.

Juventus dan Napoli merupakan dua tim yang sementara ini menempati posisi pertama dan kedua di klasemen Liga Italia.

Baca juga: Duo Striker Tajam Sevilla yang Hancurkan Real Madrid

Skuad asuhan Massimiliano Allegri juga hanya unggul tiga poin atas Napoli dengan torehan 18 poin. Hasil pertandingan tersebut tentu berpotensi membuat perubahan di klasemen sementara Liga Italia. (Wisnu Nova Wistowo)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Liga Inggris
Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Liga Italia
Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Liga Spanyol
Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Liga Inggris
Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Liga Spanyol
Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Badminton
Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com