Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kapten AS Roma Gentar Bertemu Real Madrid pada Pembuka Liga Champions

Kompas.com - 19/09/2018, 20:45 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kapten AS Roma, Daniele De Rossi, menyayangkan timnya sudah bertemu dengan Real Madrid pada partai pertama Liga Champions.

Kedua tim yang tergabung di Grup G ini akan bermain di Santiago Bernabeu, Rabu (19/9/2018) atau Kamis dini hari WIB.

Menurut De Rossi, kondisi ini sangat tidak menguntungkan timnya.

"Jika bisa memilih, kami akan memilih lawan lain pada partai pembuka," kata De Rossi dikutip dari Football Espana, Rabu (19/9/2018).

"Kadang kami harus berhadapan dengan tim yang di atas kertas lebih lemah, tapi kami tetap akan berjuang dan mencoba mengulangi performa lawan Barcelona pada musim lalu," ujar De Rossi menambahkan.

Baca juga: Prediksi Liga Champion Laga Real Madrid Vs AS Roma

Musim ini, Real Madrid sudah tidak lagi dilatih Zinedine Zidane dan melepas Cristiano Ronaldo. Melihat hal ini, De Rossi menilai Real Madrid tetap tim kuat karena siapa pun yang berada di sana adalah orang-orang terbaik.

"Saya masih menikmati cara saya bermain. Saya akan menggunakan energi ini untuk bertanding nanti," kata De Rossi.

"Tidak ada Ronaldo? Saya hanya bisa lega jika Real Madrid menjual delapan pemainnya atau lebih. Mereka saat ini masih tim yang sagat luar biasa," ucap pemain asal Italia ini menambahkan.

Baca juga: Anak Zinedine Zidane Timbulkan Masalah Baru di Real Madrid

AS Roma dan Real Madrid diunggulkan akan menjadi wakil Grup G pada babak 16 besar. Pasalnya dua lawan lain kualitasnya cenderung di bawah AS Roma dan Real Madrid.

Dua penghuni lain di Grup G adalah wakil Rusia, CSKA Moskwa dan dari Ceko, Viktoria Plzen.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas Indonesia
Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com