Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tertarik Datangkan Mignolet, Napoli dan Liverpool Belum Sepakat

Kompas.com - 15/08/2018, 19:00 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

MERSEYSIDE, KOMPAS.com - Agen Simon Mignolet, Nico Vaesen, mengonfirmasi ada ketertarikan Napoli terhadap kiper Liverpool tersebut.

Namun, baik Napoli maupun Liverpool sampai saat ini belum menemukan kata sepakat mengenai transfer sang pemain.

"Kami tengah berdiskusi dengan Napoli, tetapi kesepakatan belum terjadi," kata sang agen seperti dilansir BolaSport.com dari Express, Rabu (15/8/2018).

Baca juga: Jika Bertahan di Thailand, Yanto Basna Ingin Membela Klub Penguasa Negeri Gajah Putih pada 2019

"Pada akhirnya, mereka (Liverpool) yang berkepentingan dan harus menemukan solusi," ujarnya.

Vaesen mengakui bahwa kliennya ingin menambah menit main. Satu-satunya solusi ialah meninggalkan Liverpool.

"Liverpool ingin mempertahankan Simon, tetapi dia ingin bermain lebih banyak. Dia layak bermain di klub besar. Dari segi kualitas, Simon adalah opsi terbaik bagi Napoli. Namun, mereka terkendala masalah finansial," tutur Vaesen.

Mignolet telah kembali berlatih bersama rekan-rekannya di Liverpool untuk menyambut musim 2018-2019.

Namun posisinya di Anfield semakin terpojok setelah kehadiran Alisson Becker dari AS Roma.

Baca juga: 6 Pemain yang Tidak Masuk Rencana Real Madrid Musim Ini

Selain itu, pelatih Juergen Klopp tampaknya lebih memilih Loris Karius sebagai kiper kedua.

Mignolet yang telah lima musim berseragam Liverpool tentu punya pikiran untuk hengkang, meskipun kontraknya bersama Tim Merseyside baru akan habis tiga tahun lagi.

Napoli akan datang sebagai penyelamat kiper asal Belgia tersebut yang hanya akan menyandang kiper ketiga di Anfield, markas Liverpool. (Tomy Kartika Putra)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Liga Inggris
Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com