Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rooney Bicara Peluang Inggris pada Piala Dunia 2018

Kompas.com - 01/07/2018, 19:00 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Penyerang anyar DC United, Wayne Rooney, mengungkapkan bahwa timnas Inggris memiliki kesempatan lebih besar untuk terus melaju pada Piala Dunia 2018.

Rooney mengatakan, dengan tersingkirnya tim-tim besar seperti Jerman, Portugal, dan Argentina, hal itu bisa membuka peluang Inggris di Rusia.

"Beberapa tim besar telah keluar dari Piala Dunia dan ini adalah saatnya bagi Inggris untuk mengambil kesempatan," ucap Rooney seperti dilansir BolaSport.com dari Daily Mail.

Baca juga: Torehkan Prestasi, Kylian Mbappe Dapat Sanjungan dari Legenda Sepak Bola Brasil

Wayne Rooney resmi bergabung bersama tim MLS, DC United dan akan menjalani laga debutnya pada 14 Juli 2018 melawan Vancouver WhitecapsTWITTER.com/dcunited Wayne Rooney resmi bergabung bersama tim MLS, DC United dan akan menjalani laga debutnya pada 14 Juli 2018 melawan Vancouver Whitecaps

Selain itu, mantan penyerang Manchester United ini merasa senang dengan gaya permainan The Three Lions dengan skuad mudanya.

"Sangat menyenangkan bisa melihat banyak pemain muda, banyak energi, selalu melakukan tekanan, banyak mencetak gol, dan juga menampilkan permainan yang menghibur," ujarnya.

Adapun timnas Inggris akan bertemu dengan timnas Kolombia pada babak 16 besar Piala Dunia 2018, Rabu (4/7/2018) dini hari WIB di Otkrytiye Arena. (Tomy Kartika Putra)

AFP Tim yang Lolos ke 16 Besar Piala Dunia 2018

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com