Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Pemain Gratisan di Eropa yang Harganya Melonjak

Kompas.com - 21/03/2018, 19:05 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com — Harga pemain sepak bola kini sudah mencapai tingkat tertinggi. Beberapa pemain Eropa bahkan didapatkan dengan gratis, lalu kini memiliki harga pasar yang tinggi.

Performa pemain-pemain ini memang mempengaruhi harga mereka jika diperebutkan pada bursa transfer pemain.

(Baca Juga: Gabung ke Skuat Timnas Inggris Selalu Menjadi Ambisi bagi Bek Berdarah Polandia Ini)

Beberapa pemain bahkan secara gratis masuk ke dalam sebuah klub dan kini memiliki prakiraan harga jauh di atas rata-rata. Dari 0 euro menjadi lebih dari 100 juta euro atau sekitar Rp 1,6 triliun.

Dilansir BolaSport.com dari laman Football Observatory, berikut adalah enam pemain di liga-liga top Eropa yang kenaikan harganya melebihi 100 juta euro:

6. Saul Niguez

Saul Niguez merayakan gol Atletico Madrid ke gawang Real Betis pada pertandingan La Liga di Stadion Benito Villamarin, Minggu (10/12/2017).AFP/Cristina Quicler Saul Niguez merayakan gol Atletico Madrid ke gawang Real Betis pada pertandingan La Liga di Stadion Benito Villamarin, Minggu (10/12/2017).

Atletico Madrid harus bersyukur kini memiliki seorang gelandang serba bisa sekelas Saul Niguez.

Pemain didikan asli akademi Atletico Madrid tersebut kini menjelma menjadi pilar penting dan pilihan utama Pelatih Diego Simeone.

Didapatkan secara gratis, harga Saul kini diprediksi mencapai 101 juta euro atau mencapai Rp 1,7 triliun.

5. Robert Lewandowski

Ekspresi penyerang FC Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, setelah menjebol gawang Borussia Dortmund pada pertandingan Liga Jerman di Stadion Signal Iduna Park, Dortmund, Sabtu (4/11/2017).AFP/Patrik Stollarz Ekspresi penyerang FC Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, setelah menjebol gawang Borussia Dortmund pada pertandingan Liga Jerman di Stadion Signal Iduna Park, Dortmund, Sabtu (4/11/2017).

Bayern Muenchen tampaknya harus bersyukur mendapatkan Robert Lewandowski secara gratis dari Borussia Dortmund.

Sang pemain kini menjadi pilar penting sejak datang pada awal musim 2014-2015, bahkan menggeser striker sekaliber Mario Mandzukic di dalam skuad Bayern.

Didapatkan secara cuma-cuma, harga Lewandowski saat ini diprediksi mencapai 102 juta euro atau Rp sekitar 1,72 triliun.

4. Lorenzo Insigne

Lorenzo Insigne dibayang-bayangi Daniele De Rossi saat Napoli menjamu AS Roma pada pertandingan Serie A di Stadion San Paolo, Sabtu (3/3/2018).AFP/CARLO HERMANN Lorenzo Insigne dibayang-bayangi Daniele De Rossi saat Napoli menjamu AS Roma pada pertandingan Serie A di Stadion San Paolo, Sabtu (3/3/2018).

Bersama Dries Mertens, Lorenzo Insigne menjadi pilar penting lini serang Napoli pada musim 2017-2018.

Didikan tim yunior Napoli ini memang sedang di puncak karier sebagai pesepak bola.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Internasional
Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Liga Indonesia
Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Olahraga
Link Live Streaming Korea Selatan Vs Indonesia 8 Besar Piala Asia U23, Kickoff 00.30 WIB

Link Live Streaming Korea Selatan Vs Indonesia 8 Besar Piala Asia U23, Kickoff 00.30 WIB

Timnas Indonesia
Lima Kali Antarkan Indonesia Cetak Sejarah, Tuah Stadion Abdullah Bin Khalifa Dinantikan Saat Laga Melawan Korsel

Lima Kali Antarkan Indonesia Cetak Sejarah, Tuah Stadion Abdullah Bin Khalifa Dinantikan Saat Laga Melawan Korsel

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib-Arema Menang, Dewa Seri, Borneo Tetap di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib-Arema Menang, Dewa Seri, Borneo Tetap di Puncak

Liga Indonesia
Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Liga Indonesia
Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Liga Indonesia
Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Badminton
Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Liga Indonesia
Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com