Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mohamed Salah Ternyata Bukan Incaran Utama Juergen Kloop

Kompas.com - 21/03/2018, 08:23 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Top scorer Liverpool musim ini, Mohamed Salah, ternyata merupakan pilihan kedua manajer Juergen Kloop saat mencari pemain berposisi sayap pada bursa transfer musim panas tahun lalu.

Bintang muda Bayer Leverkusen, Julian Brandt, merupakan incaran utama karena berada di urutan teratas daftar pemain incaran.

(Baca Juga: Bukan Chelsea, Eden Hazard Dapat Peran Terbaik saat Bermain untuk Tim Ini)

Namun Brandt menolak pinangan The Reds. Pemain berkebangsaan Jerman tersebut membeberkan alasan mengapa dia menolak pindah ke Anfield saat itu.

"Saya menolak karena tidak ada jaminan waktu bermain jika saat itu saya pindah," kata Brandt dikutip dari Bolasport.com.

Pemain berusia 21 tahun ini mengaku keputusan tersebut sudah sangat tepat untuk kariernya.

"Saya masih muda dan butuh waktu bermain. Hal ini saya dapatkan di Leverkusen," ujar Brandt menambahkan.

(Baca Juga: Undian 8 Besar Liga Champions - Sejarah Membuat Liverpool Patut Jumawa)

Beruntung bagi Liverpool karena Brandt menolak proposal transfer itu. Mereka mengalihkan bidikan dan berhasil menggaet Salah.

Jika tidak, dapat dipastikan Liverpool tak akan menikmati servis Salah pada musim ini. Ternyata, pemain tersebut memberikan kontribusi yang sangat memuaskan.

Salah dibeli Liverpool dari AS Roma dengan mahar 35 juta euro. Hingga saat ini pemain berkebangsaan Mesir tersebut sudah mencetak 36 gol dalam semua kompetisi.

Jumlah gol tersebut masih bisa bertambah karena Liverpool masih menyisakan tujuh pertandingan di Liga Ingggris dan setidaknya dua pertandingan Liga Champions. (Kautsar Restu Yuda)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com