Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Baru Dua Hari di Bali, Krkotic Sudah Mengeluh soal Cuaca

Kompas.com - 20/03/2018, 12:31 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Bali United resmi mendatangkan Milos Krkotic, gelandang asing anyar asal Montenegro. Bergabungnya eks pemain Timnas Montenegro itu diumumkan melalui laman resmi klub, Minggu (18/3/2018).

Namun, baru dua hari berada di Bali, Krkotic sudah mengeluh. Hal tersebut disampaikan oleh kapten klub berjulukan Serdadu Tridatu itu, Fadil Sausu. Kata Fadil, Krkotic sempat menyampaikan padanya soal suhu di Bali yang dirasanya terlalu panas.

(Baca Juga: Jangan Lewatkan! Jadwal Siaran Langsung Persija Jakarta di Liga 1)

"Kami berharap pemain baru ini cepat adaptasi dengan tim. Juga suhu di Bali," ujar Fadil seperti dikutip BolaSport.com dari Tribun Bali.

Lebih lanjut, Fadil menilai Krkotic merupakan pemain berkualitas. Dia menyatakan bahwa rekan Mirko Vucinic tersebut memiliki kemampuan umpan dan tendangan yang bagus.

Krkotic merupakan bagian dari timnas Montenegro pada 2013. Dia bermain bersama dua nama tenar seperti Vucinic dan Stevan Jovetic.

(Baca Juga: Terpopuler OLE - Wasit Asing Puji Kesopanan Pesepak Bola Indonesia hingga Via Vallen yang Patahkan Hati Para Pemain Bola)

Pemain 30 tahun itu turut bermain kala melawan timnas Inggris dan timnas Polandia pada Kualifikasi Piala Dunia 2014. Kedua laga tersebut berakhir sama, imbang dengan skor 1-1.

Saat melawan timnas Polandia pada 6 September 2013, Krkotic bermain selama 46 menit. Lalu dia bermain 27 menit saat melawan timnas Inggris pada 26 Maret 2013. (Irwan Febri Rialdi)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com