Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Siaran Langsung Liga Champions Malam Ini, Barca Vs Chelsea

Kompas.com - 14/03/2018, 07:00 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

KOMPAS.com — Barcelona dan Chelsea akan melakoni laga hidup-mati pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Camp Nou, Rabu (14/3/2018) atau Kamis dini hari WIB. Pertandingan dua raksasa Eropa ini akan disiarkan secara langsung oleh televisi nasional, SCTV, pada Kamis dini hari pukul 02.45 WIB.

Pada pertemuan pertama di Stamford Bridge, Selasa (20/2), kedua tim bermain imbang 1-1. Willian lebih dulu membuat Chelsea memimpin sebelum Lionel Messi mencetak gol penyama.

(Baca juga: Seumur Hidup, Cesc Fabregas Cuma Sekali Menang Lawan Lionel Messi)

Hasil tersebut membuat laga nanti akan berlangsung menarik. Bagi Barca, hasil imbang tanpa gol sudah memastikan mereka lolos karena memiliki modal gol tandang. Namun, hasil imbang sangat berisiko sehingga Azulgrana dipastikan akan bermain agresif.

Sementara itu, Chesea juga dituntut untuk membuat gol karena jika tak mampu menjebol gawang tuan rumah, mereka dipastikan gagal ke babak perempat final. Situasi tersebut membuat pasukan Antonio Conte tak boleh bermain superdefensif.

Berdasarkan catatan pertemuan, ini akan menjadi laga ke-17. Sebelumnya, kedua tim berbagi kemenangan sebanyak lima kali dan enam lainnya berakhir imbang.

(Baca juga: Bikin Bangga, Inilah Barisan Pemain Indonesia Aktif yang Menembus Liga Eropa)

Jadwal siaran langsung tengah pekan ini:

Kamis, 15 Maret 2018

Liga Champions
Barcelona vs Chelsea, Bein Sport 1 / SCTV pukul 02.45 WIB
Besiktas vs Bayern Muenchen, Bein Sport 2 pukul 02.45 WIB

Liga Europa
Lokomotiv Moskow vs Atletico Madrid, Bein Sport 2 pukul 23.00 WIB

Jumat, 16 Maret 2018

Liga Europa
Athletic Bilbao vs Olympique Marseille, Bein Sport 1 / SCTV pukul 01.00 WIB
Viktoria Plzen vs Sporting CP, Bein Sport 2 pukul 01.00 WIB
Dinamo Kiev vs Lazio, Bein Sport 3 pukul 01.00 WIB
Salzburg vs Borussia Dortmund, Bein Sport 2 pukul 03.05 WIB
Olympique Lyon vs CSKA Moskow, Bein Sport 3 pukul 03.05 WIB
Arsenal vs Milan, Bein Sport 1 / SCTV pukul 03.05 WIB
Pengundian Liga Champions Eropa, Bein Sport 1 pukul 18.00 WIB
Pengundian Europa League, Bein Sport 3 pukul 19.00 WIB

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Liga Inggris
Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com