Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berkat RD, Abimanyu Kian Percaya Diri Jalani TC Timnas U-19

Kompas.com - 23/02/2018, 19:00 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Gelandang timnas U-19 Indonesia, Syahrian Abimanyu, mengaku lebih percaya diri setelah menjadi pemain andalan Sriwijaya FC saat meraih peringkat ketiga di ajang Piala Presiden 2018.

Pada Piala Presiden 2018, Abi, sapaan Syahrian Abimanyu, selalu diturunkan pelatih Sriwijaya FC, Rahmad Darmawan (RD).

Dari total tujuh laga Sriwijaya, Abi ditunjuk sebagai starter dalam enam pertandingan di antaranya.

Pemain asal Banjarnegara, Jawa Tengah, itu pun mampu mengemas satu gol.

Baca juga : Kalimat Penyemangat dari Luis Milla Saat Tutup TC Timnas U-23

Kini, Abi kembali dipanggil untuk mengikuti training camp (TC) timnas U-19 Indonesia tahap pertama di Lapangan ABC, Kompleks Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, sejak Minggu (18/2/2018).

"Ya, kepercayaan coach RD di SFC membuat saya lebih percaya diri dalam TC timnas U-19 kali ini," ucap Abi kepada BolaSport.com, Jumat (23/2/2018).

Pada sesi latihan timnas U-19 di bawah komando Luis Milla, Abi terlihat berperan sebagai poros permainan.

Abi aktif menjemput bola ke belakang dan mengalirkannya ke depan.

Di samping itu, dia juga dipercaya Milla sebagai eksekutor sepak bebas dan sepak pojok.

"Kami diinstruksikan untuk mengalirkan bola secepat mungkin dari kaki ke kaki. Namun, bukan berarti tidak boleh melepaskan bola panjang," ujar Abi. (Segaf Abdullah)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com