Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSMS Tak Ingin Ulangi Kesalahan pada Leg Pertama

Kompas.com - 11/02/2018, 21:33 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - PSMS Medan tak ingin mengulangi kesalahan pada leg pertama ketika melawan Persija Jakarta dalam laga semifinal Piala Presiden 2018. Pelatih PSMS, Djadjang Nurdjaman, tak ingin pasukannya kehilangan kontrol.

Dalam laga perdana di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (10/2/2018), PSMS dilibas Persija dengan skor 4-1. Striker Persija, Marko Simic, menjadi bintang lapangan karena melesakkan tiga gol alias hat-trick. Djadjang tak ingin lini belakang pasukannya kembali diobrak-abrik penyerang asal Kroasia tersebut.

Dia pun mengakui para pemain belakang lengah, terutama bek Reinaldo Lobo yang tampil kurang maksimal. Dua dari tiga gol Simic bermula dari permainan terbuka dan Lobo gagal menghentikan laju Simic.

"Memang persoalan disiplin, persoalan mental juga. Lobo kehilangan kontrol sehingga dia tidak disiplin menjaga dan ketinggalan dari lawan," ucap Djadjang menjelaskan.

Upaya perbaikan akan dilakukan PSMS untuk meredam keganasan Simic pada laga leg kedua, Senin (12/2). Hal tersebut disampaikan Djadjang kepada BolaSport.com setelah konferensi pers pralaga leg kedua di Balai Persis, Solo, Minggu (11/2/2018).

"Pengalaman dari kemarin, pasti harus ada perubahan. Bukan tidak mungkin kami akan lebih perhatikan Simic," ujar mantan pelatih Persib Bandung itu.

Pada leg kedua, Lobo akan absen akibat akumulias kartu kuning. Posisi Lobo bakal diisi Roni Fatahilah. (Kautsar Restu Yuda)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

Internasional
Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Liga Indonesia
Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Internasional
Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Internasional
Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Internasional
Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Internasional
Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Badminton
Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Internasional
Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Badminton
Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com