Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pochettino Yakin Kane Bisa Tiru Kesetiaan Totti

Kompas.com - 08/01/2018, 08:21 WIB

KOMPAS.com - Manajer Tottenham Hotspur, Mauricio Pochettino, mengatakan bahwa striker Harry Kane memiliki peluang untuk meniru kesetiaan yang telah ditunjukkan Francesco Totti bersama AS Roma.

Saat ini, Tottenham tengah berusaha menjaga Kane dari incaran klub-klub raksasa Eropa, terutama Real Madrid. Tottenham tidak ingin kejadian yang sama pada awal 2012-2013 dan 2013-2014 ketika mereka kehilangan Luka Modric dan Gareth Bale kembali terjadi kepada Kane.

Meski tidak memiliki jaminan apa pun untuk bisa mempertahankan Kane tetap berada di dalam skuad Tottenham, Pochettino mengaku yakin pemain berusia 24 tahun itu akan setia bersama klub.

(Baca Juga: Penolakan Tegas dari Gelandang Pelapis PSG untuk Gabung ke Inter Milan)

Bahkan, Pochettino menyebut Kane memiliki peluang untuk meniru kesetiaan yang ditunjukkan Totti dengan memilih untuk tidak meninggalkan AS Roma sepanjang kariernya, meski mendapat tawaran bergabung dari klub-klub raksasa Eropa lainnya.

"Saya pikir Harry adalah pemain yang sangat istimewa karena dia mencintai dan memiliki keterikatan dengan Tottenham. Namun, kami harus tetap berhati-hati dan pandai dalam memperlakukannya," ucap Pochettino seperti dikutip BolaSport.com dari Sky Sports.

"Saya pernah mengatakan kepada Harry bahwa dia seperti Totti. Hanya sedikit pemain spesial yang bisa menghabiskan seluruh karier hanya bersama satu klub. Saya pikir Harry adalah tipe pemain yang bisa melakukannya karena dia mencintai Tottenham," tuturnya.

Kane merupakan pemain asli binaan Tottenham dan sudah bergabung dengan klub sejak 2004 atau masih berusia 11 tahun. Kane baru menjadi andalan utama Tottenham pada musim 2014-2015 setelah tiba-tiba tampil luar biasa di tengah krisis penyerang tim akibat performa buruk yang ditunjukkan Roberto Soldado dan Emmanuel Adebayor. (Verdi Hendrawan)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Liga Indonesia
Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Liga Champions
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com