Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ajax Tersisih di Kualifikasi Liga Champions

Kompas.com - 03/08/2017, 04:29 WIB

AMSTERDAM, KOMPAS.com - Liga Champions musim ini dipastikan takkan diikuti oleh salah satu klub pemegang badge of honour, Ajax Amsterdam

Ajax tersisih di babak kualifikasi ketiga Liga Champions setelah bermain imbang 2-2 kontra wakil Perancis, Nice, di Johan Cruyff Arena, Rabu (2/8/2017) atau Kamis dini hari WIB.

Hasil ini membuat agregat kedua tim imbang 3-3 dan Ajax pun gagal melangkah ke play-off karena kalah dalam hal agresivitas gol tandang karena cuma mencetak satu gol di markas Nice.

Ajax merupakan salah satu pemegang badge of honour Liga Champions, yaitu klub yang memenangi lima gelar juara atau tiga kali juara secara beruntun.

Total ada 15 tim yang lolos dari kualifikasi ketiga Liga Champions, termasuk Celtic FC yang berstatus sebagai juara Liga Skotlandia.

Lima belas tim yang gagal melangkah, akan bertanding di play-off Liga Europa.

Di babak play-off, sudah menunggu Sevilla, Napoli, Liverpool, CSKA Moskva, Sporting Lisbon, dan empat tim lain untuk memperebutkan 12 tiket tersisa ke fase grup Liga Champions.

Undian babak play-off Liga Champions ini akan dilakukan pada 4 Agustus di markas UEFA dan akan dimainkan pada 15-16 dan 22-23 Agustus.

Berikut adalah tim yang lolos dari babak kualifikasi ketiga Liga Champions:

Slavia Prague (Rep Ceko), Astana (Kazakstan), Maribor (Slovenia), Kobenhavn (Denmark), Celtic (Skotlandia), Hapoel Be'er Sheva (Israel), APOEL (Siprus), Rijeka (Kroasia), Qarabag (Azerbaijan), dan Olympiacos (Yunani).

Berikut adalah tim yang lolos otomatis tampil di play-off Liga Champions:

Sevilla (Spanyol), Napoli (Italia), Liverpool (Inggris), CSKA Moskva (Rusia), Sporting (Portugal), Steaua Bucuresti (Rumania), Young Boys (Swiss), TSG 1899 Hoffenheim (Jerman), dan Istanbul Basaksehir (Turki).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com