Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Giliran Raiola yang Berkicau Donnarumma Akan Bertemu Milan

Kompas.com - 26/06/2017, 18:20 WIB

KOMPAS.com - Masa depan Gianluigi Donnarumma bersama AC Milan masih menjadi pembicaraan hangat. Di tengah kebingungan soal kicauan Donnarumma yang "melunak" soal masa depannya, muncul kicauan baru yang kali ini dari akun agennya, Mino Raiola.

Melalui cuitan di Twitter, Raiola mengatakan hal yang senada dengan Donnarumma. Isinya, mereka akan bertemu dengan Milan usai Kejuaraan Eropa U-21, untuk membicarakan masa depan kiper berusia 18 tahun tersebut.

"Twit antara saya dan Gigi merupakan twit persahabatan. Setelah Kejuaraan Eropa, kami akan bertemu Milan. Sekarang, Nazionale penting."

Baca Juga:

Resmi, Donnarumma Tidak Perpanjang Kontrak di AC Milan

Suporter Desak Milan Hukum Donnarumma

Suporter AC Milan Mau Maafkan Donnarumma, asal...

Tentu saja pernyataan tersebut sangat melegakan bagi para Milanisti, karena ada peluang Donnarumma memperpanjang kontraknya di San Siro.

Namun bila dicermati, kicauan tersebut menimbulkan rasa penasaran dan keabsahannya meski ditelaah lebih lanjut. Sebab, nama panggilan Donnarumma adalah Gigio, bukan Gigi.

Pada Minggu (25/6/2017), unggahan pada akun Instagram Donnarumma sudah lebih dulu menimbulkan keriuhan di kalangan pendukung Milan. Donnarumma mengatakan dia akan berdiskusi dengan Rossoneri setelah membela Italia U-21.

Namun sejam setelahnya, Donnarumma menghapus seluruhnya dan mengklaim akunnya diretas, meskipun dia tetap mempertahankan akun Twitter.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com