Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 15/04/2017, 23:01 WIB
EditorJalu Wisnu Wirajati

LIVERPOOL, KOMPAS.com - Everton untuk sementara naik ke posisi kelima klasemen sementara Premier League - kasta teratas Liga Inggris, menggeser Manchester United dan Arsenal, seusai meraih kemenangan pada pertandingan pekan ke-33, Sabtu (15/4/2017). 

Bertanding di Stadion Goodison Park, Everton menang 3-1 atas Burnley. Keempat gol yang terjadi pada pertandingan ini tercipta pada babak kedua. 

Phil Jagielka membawa tuan rumah unggul terlebih dahulu pada menit ke-49. Namun, hanya berselang 126 detik, Burnley mendapat penalti seusai Sam Vokes dilanggar kiper Joel Robles. 

Sebagai eksekutor, Vokes tak menyia-nyiakan kesempatan untuk membuat skor 1-1. 

Everton yang tampil mendominasi pertandingan kembali unggul pada menit ke-71. Usaha Ben Mee menahan sepakan Ross Barkley justru membuat bola menjebol gawang Tom Heaton. 

Empat menit berselang, Romelu Lukaku memperlebar keunggulan Everton menjadi 3-1 memanfaatkan umpan Leighton Baines. Menjadi kreator gol Lukaku, Baines menjadi defender pertama di Premier League yang bisa menciptakan 50 assist. 

Skor 3-1 untuk kemenangan Everton ini bertahan hingga laga usai. 

Dengan kemenangan atas Burnley, Everton naik ke peringkat kelima dengan koleksi 57 poin dari 32 laga. Mereka unggul selisih gol atas Manchester United dan berjarak tiga poin dari Arsenal. 

Kendati demikian, posisi Everton rawan tergeser lagi. Manchester United yang bary bermain 30 kali, akan menjamu Chelsea pada Minggu (16/4/2017) di Stadion Old Trafford pukul 22.00 WIB. 

Arsenal baru akan bertanding pada Senin (17/4/2017) atau Selasa dini hari pukul 02.00 WIB. The Gunners - julukan Arsenal - akan melakoni laga tandang ke markas Middlesbrough. 

 

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Hasil Thailand Open 2023: Sabar/Reza Lolos Perempat Final Susul Fikri/Bagas

Hasil Thailand Open 2023: Sabar/Reza Lolos Perempat Final Susul Fikri/Bagas

Sports
Jadwal Pekan Pertama Liga 1 2023-2024: Dimulai Juli, Dibuka Persija Vs PSM Makassar di GBK

Jadwal Pekan Pertama Liga 1 2023-2024: Dimulai Juli, Dibuka Persija Vs PSM Makassar di GBK

Sports
Tim Tenis Meja Putri U9 Indonesia Raih Perunggu di Singapura

Tim Tenis Meja Putri U9 Indonesia Raih Perunggu di Singapura

Sports
Arema FC Menanti Kedatangan Pemain Timnas Kamerun

Arema FC Menanti Kedatangan Pemain Timnas Kamerun

Liga Indonesia
Cerita Malaysia Tolak Undangan Argentina, Merasa Belum Saatnya

Cerita Malaysia Tolak Undangan Argentina, Merasa Belum Saatnya

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2023: Lanny/Ribka Tumbang, Ganda Putri Indonesia Tak Tersisa

Hasil Thailand Open 2023: Lanny/Ribka Tumbang, Ganda Putri Indonesia Tak Tersisa

Badminton
Persib U17 Berlatih di Qatar, Rasakan Fasilitas Kelas Dunia Aspire Academy

Persib U17 Berlatih di Qatar, Rasakan Fasilitas Kelas Dunia Aspire Academy

Sports
Roma Gagal Main di Liga Champions, Kabar Bagus bagi Mourinho

Roma Gagal Main di Liga Champions, Kabar Bagus bagi Mourinho

Liga Lain
Hasil Thailand Open 2023: Kalahkan Satwik/Chirag, Fikri/Bagas Lolos Perempat Final

Hasil Thailand Open 2023: Kalahkan Satwik/Chirag, Fikri/Bagas Lolos Perempat Final

Sports
Jejak Konsistensi Persib Orbitkan Binaan Akademi ke Tim Utama

Jejak Konsistensi Persib Orbitkan Binaan Akademi ke Tim Utama

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2023: Apriyani/Fadia Gugur, Ganda Putri Indonesia Tersisa Satu

Hasil Thailand Open 2023: Apriyani/Fadia Gugur, Ganda Putri Indonesia Tersisa Satu

Badminton
AC Milan Rilis Jersey 2023-2024, Corak “M” yang Penuh Arti

AC Milan Rilis Jersey 2023-2024, Corak “M” yang Penuh Arti

Liga Italia
3 Musim Asnawi di Liga Korea: Sempat Homesick, Gaji Lebih Kecil dari Indonesia

3 Musim Asnawi di Liga Korea: Sempat Homesick, Gaji Lebih Kecil dari Indonesia

Sports
Bagus Kahfi Sudahi Petualangan di Eropa: Ingin Main Bola, Tak Mau Buang Waktu

Bagus Kahfi Sudahi Petualangan di Eropa: Ingin Main Bola, Tak Mau Buang Waktu

Liga Indonesia
Total Hadiah Sevilla Juara Liga Europa, Setengah Harga Paulo Dybala

Total Hadiah Sevilla Juara Liga Europa, Setengah Harga Paulo Dybala

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+