Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Eropa, 24 Maret 2017

Kompas.com - 25/03/2017, 05:36 WIB

KOMPAS.com - Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa kembali bergulir. Sembilan pertandingan dari Grup D, Grup G, dan Grup I digelar pada Jumat (24/3/2017) atau Sabtu dini hari WIB.

Wales kembali mendapatkan hasil seri pada pertandingan Grup D Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa. Terbaru, Gareth Bale dkk bermain imbang 0-0 kontra Rep. Irlandia.

Pada pertandingan di Stadion Aviva itu, Wales yang bertindak sebagai tim tamu sebenarnya tampil lebih mendominasi. Mereka memiliki 54 persen penguasaan bola dan delapan tembakan dengan dua di antaranya tepat sasaran.

Sementara kubu tuan rumah, hanya punya lima peluang dan semuanya tidak tepat sasaran. Padahal, mereka sudah unggul jumlah pemain ketika bek Wales Neil Taylor mendapat kartu merah langsung pada menit ke-69.

Hasil imbang ini membuat Irlandia tergeser dari puncak klasemen oleh Serbia. Mendulang 11 poin dari lima pertandingan, Irlandia kalah selisih gol dari Serbia yang menang 3-1 di kandang Georgia.

Wales berada di peringkat ketiga dengan koleksi tujuh poin. Imbang lawan Irlandia merupakan hasil seri keempat The Dragons - julukan Wales - di Kualifikasi Piala Dunia 2018.

Negara tetangga Serbia, Kroasia, juga memimpin klasemen sementara di Grup I. Kemenangan 1-0 atas Ukraina membuat mereka kokoh di puncak klasemen dengan 13 poin, unggul tiga angka atas Islandia.

Berikut adalah hasil pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa, Jumat (24/3/2017):

GRUP D

Georgia 1-3 Serbia (Nika Katcharava 6' ; Dusan Tadic 45'-penalti, Aleksandar Mitrovic 64', Mijat Gacinovic 86')

Austria 2-0 Moldova (Marcel Sabitzer 75', Martin Harnik 90')

Irlandia 0-0 Wales

GRUP G

Italia 2-0 Albania (Daniele De Rossi 12'-penalti, Ciro Immobile 71')

Liechtenstein 0-3 Makedonia (Boban Nikolov 43', Ilija Nestorovski 68', 73')

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Liga Indonesia
Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Liga Champions
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ancaman Olyroos ke Gawang Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ancaman Olyroos ke Gawang Garuda

Timnas Indonesia
Teco Harap Tak Ada Match Fixing di Laga Krusial Liga 1 2024

Teco Harap Tak Ada Match Fixing di Laga Krusial Liga 1 2024

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas Indonesia
Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com