Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pogba dan Blind Cedera Saat Laga Man United Versus Rostov

Kompas.com - 17/03/2017, 07:21 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

KOMPAS.com - Kelolosan Manchester United ke babak perempat final Liga Europa diwarnai dengan cederanya pemain tengah mereka, Paul Pogba.

Dalam laga yang dimenangi Man United dengan skor 1-0 melawan Rostov pada babak 16 besar Liga Europa di Old Trafford, Kamis (16/3/2017), Pogba mengalami cedera otot.

Pogba, yang didatangkan Man United dengan rekor transfer dunia pada musim panas lalu, "dipaksa" keluar pada menit-menit awal babak kedua.

Pemain asal Perancis itu berjalan dengan tertatih-tatih dan menunjuk-nunjuk ke kakinya (menandakan ada masalah). Dia pun digantikan oleh Marouane Fellaini.

Selain itu, Setan Merah, julukan Man United, pun harus kehilangan bek Daley Blind yang juga mengalami cedera. Dia digantikan oleh Phil Jones pada menit ke-64.

"Pogba mengalami cedera otot, Daley Blind saya tidak tahu," kata Manajer Man United, Jose Mourinho, seperti dikutip dari ESPN FC.com.

Pogba tengah berjuang untuk menemukan bentuk penampilan terbaiknya di Old Trafford.

Baru-baru ini, dia mendapat kritik keras terkait penampilannya, terutama setelah kekalahan 0-1 Man United dari Chelsea pada perempat final Piala FA, Senin (13/3/2017).

Sejauh ini, Pogba telah mencetak tujuh gol dan menyumbang lima assist dalam 41 penampilan di semua kompetisi yang dijalani Man United pada musim ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com