Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Manchester City ke Semifinal Piala FA

Kompas.com - 11/03/2017, 21:26 WIB

KOMPAS.com - Manchester City melenggang ke semifinal Piala FA setelah menaklukkan Middlesbrough dengan skor 2-0 di Stadion Riverside, Sabtu (11/3/2017). Dua gol The Citizens dicetak oleh David Silva dan Sergio Aguero.

Dengan demikian, Man City terus menjaga asa meraih tiga gelar bergengsi pada musim ini. Sebab, selain sudah meraih tiket semifinal Piala FA, pasukan Pep Guardiola ini juga sedang bersaing memperebutkan gelar juara Premier League dan Liga Champions.

Man City, yang saat ini menempati posisi ketiga Premier League, mengawali pertandingan dengan sangat bagus. Hanya butuh waktu tiga menit bagi tim Biru Langit ini untuk unggul setelah David Silva mengonversi umpan Raheem Sterling menjadi gol.

Ini membuat Silva selalu terlibat dalam 5 gol Man City dalam lima penampilannya di ajang ini. Dalam keterlibatannya tersebut, pemain asal Spanyol ini mencetak dua gol dan membuat tiga assist.

Setelah itu tak ada gol yang tercipta hingga paruh waktu. Man City unggul 1-0 saat turun minum.

Pada babak kedua, kendali permainan tetap menjadi milik Manchester City. Alhasil, satu gol tambahan berhasil diraih anak-anak Etihad Stadium tersebut melalui striker andalannya, Sergio Aguero. Penyerang asal Argentina ini mengonversi umpan Leroy Sane. Ini merupakan gol keempat Aguero pada Piala FA musim 2016-2017.

Middlesbrough 0-2 Manchester City (David Silva 3', Sergio Aguero 67')

Susunan pemain

Middlesbrough (4-3-3): Brad Guzan; Fabio, Antonio Barragan, Ben Gibson, Bernardo (Dael Fry 50'); Grant Leadbitter (Gaston Ramirez 66'), Marten De Roon, Adam Clayton; Adama Traore, Rudy Gestede (Alvaro Negredo 26'), Cristian Stuani
Pelatih: Aitor Karanka

Manchester City (4-1-4-1): Claudio Bravo; Gael Clichy, Nicolas Otamendi, John Stones, Pablo Zabaleta; Yaya Toure (Fernando 86'); Leroy Sane (Nolito 70'), David Silva, Kevin de Bruyne, Raheem Sterling; Sergio Aguero (Kelechi Iheanacho 90')
Pelatih: Pep Guardiola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com