Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cristiano Ronaldo Bayar Cibiran dengan Gol

Kompas.com - 30/01/2017, 18:44 WIB
Ade Jayadireja

Penulis

Sumber Marca

MADRID, KOMPAS.com - Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, membalas cibiran dari suporter sendiri dengan cara yang elegan.

Cemoohan berupa siulan mengarah ke Cristiano Ronaldo saat Madrid menang telak 3-0 atas Real Sociedad di Stadion Santiago Bernabeu pada lanjutan La Liga 2016-2017, Minggu (29/1/2017).

Cibiran tersebut merupakan bentuk kekecewaan fans Madrid terhadap performa Ronaldo. Sang superstar dinilai tampil kurang memuaskan sejak pergantian tahun.

Ronaldo mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-51. Mendapat umpan terobosan dari Mateo Kovavic, CR7 menuntaskannya dengan sepakan mendatar ke arah tiang dekat.

Dua gol El Real lain datang dari Kovacic (38') dan Alvaro Morata (82').

Baca juga:

Ronaldo berharap golnya ke gawang Sociedad bisa mengubah benci dari fans Madrid menjadi cinta.

"Kami memerlukan fans untuk mendukung tim. Jika pikiran sudah sama, kami akan memenangi gelar musim ini," tutur Ronaldo dikutip Marca.

Total sudah 20 gol diukir Ronaldo dalam 25 penampilan musim 2016-2017. Rinciannya adalah 13 di La Liga, dua Liga Champions, empat Piala Dunia Antarklub, dan satu Copa del Rey.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Liga Indonesia
Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Internasional
Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Liga Indonesia
Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Internasional
Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com