Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dihajar Persib 6-2, Ini Kata Pelatih Perseru

Kompas.com - 01/12/2016, 05:45 WIB
Dendi Ramdhani

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com - Pelatih Perseru Serui Hanafi menilai, absennya lima pemain inti membuat skema permainan tak berjalan sesuai rencana. Hal itulah yang menjadi penyebab utama timnya kalah dari tuan rumah Persib Bandung, Rabu (30/11/2016) malam.

Dalam laga pekan ke-31 Kompetisi Sepak Bola Torabika (TSC) 2016 itu, Perseru dibantai tuan rumah Persib 6-2 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

Perseru memang dalam kondisi pincang dalam lawatan ini. Lima pilar utama, yakni Arthur Bonai, Franklin Rumbiak, Ronald Meosido dan Irfan Yunus Mofu terpaksa absen dengan beragam alasan. Hanafi menyebut, dua gol pada babak pertama tercipta akibat buruknya organisasi pertahan timnya.

"Pada babak kedua kami mencoba cetak gol 3-2, itu sebetulnya kami pertahankan. Cuma karena mungkin ada faktor pemain kami ada lima yang absen ternyata betul betul ada kelemahan, sangat-sangat lemah sekali dan Persib tampil bagus," kata Hanafi seperti dikutip situs resmi Persib.

Selain itu, Hanafi juga beralasan fisik para pemainnya cukup kelelahan setelah menempuh perjalanan jauh dengan kondisi jadwal yang padat.

"Tadi itu gol-golnya ada faktor kelelahan, mungkin sudah mulai drop. Jadi mungkin faktornya itu, kurang sigap. Mungkin lelah juga mempengaruhi sekali," ucapnya.

Hasil itu memperpanjang catatan minor Perseru saat berlaga di luar kandang. Sebelumnya, Perseru juga dihajar 1-6 oleh PBFC, pekan lalu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com