Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Europa Grup I-L, Kejayaan Tim Tamu

Kompas.com - 21/10/2016, 02:09 WIB
Ferril Dennys

Penulis


KOMPAS.com - Pertandingan penyisihan Grup I hingga L Liga Europa telah rampung digelar pada Kamis (20/10/2016) atau Jumat dini hari WIB.

Bisa dikatakan, tim tamu yang berpesta menilik dari 8 pertandingan yang tersaji. Total, sebanyak 4 pertandingan yang berujung kemenangan untuk tim tamu.

Empat tim yang sukses meraih di kemenangan kandang lawan adalah Schalke 04, Nice, Fiorentina, dan Sparta Prague.

Di balik dominasi tim tamu, ada 2 laga menjadi milik tim tuan rumah. Dua tim yang sukses membungkam tim tamu adalah Inter Milan dan Qarabag FK.

Namun, ada satu grup yang tanpa pemenang, yakni Grup L. Kedua pertandingan di grup ini sama-sama berakhir imbang.

Berikut hasil lengkap Grup I hingga Grup L, Kamis (20/10/2016):

 

Grup I

FC Krasnodar 0-1 Schalke 04 (Yevheniy Konoplyanka 10')

Salzburg 0-1 Nice (Alassane Plea 13')

 

Grup J

Qarabag FK 2-0 PAOK Thessaloniki FC (Dani Quintana 5'; Rahid Amirquliev 87')

Slovan Liberec 1-3 Fiorentina (Nikola Kalinic 8', 23'; Petr Sevcik 58'; Khouma Babacar 70')

Grup K

Hapoel Beer Sheva 0-1 Sparta Prague (Matej Pulkrab 71')

Inter Milan 1-0 Southampton (Antonio Candreva 67')

Grup L

Osmanlispor FK 2-2 Villarreal (Raul Rususescu (23', 24'; Alfred N'Diaye 55'; Alexandre Pato 74')

Steau Bucuresti 1-1 FC Zurich (Bojan Gulobovic 63', Moussa Kone 86')

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persija Menang Atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang Atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Hasil Liga Champions: Man City vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Hasil Liga Champions: Man City vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Liga Champions
Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Liga Champions
Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Liga Champions
FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

Liga Champions
Hasil Bayern Vs Arsenal, The Gunners Tersingkir karena Tandukan Maut

Hasil Bayern Vs Arsenal, The Gunners Tersingkir karena Tandukan Maut

Liga Champions
Jadwal Jeka Saragih di UFC, Hadapi Fighter Veteran Westin Wilson Juni Nanti

Jadwal Jeka Saragih di UFC, Hadapi Fighter Veteran Westin Wilson Juni Nanti

Sports
Barcelona Mengarah ke Nama Rafa Marquez Sebagai Pengganti Xavi

Barcelona Mengarah ke Nama Rafa Marquez Sebagai Pengganti Xavi

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persija Menang, Madura United Libas Borneo FC

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persija Menang, Madura United Libas Borneo FC

Liga Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Moril Pasukan Timnas U23 Setelah Laga Kontroversial Kontra Qatar

Shin Tae-yong Bicara Moril Pasukan Timnas U23 Setelah Laga Kontroversial Kontra Qatar

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Man City Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Man City Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Pelatih Australia Puji Pemain Garuda Muda yang Tampil di Piala Asia Senior

Pelatih Australia Puji Pemain Garuda Muda yang Tampil di Piala Asia Senior

Timnas Indonesia
Hasil Persija Vs Persis 1-0, Macan Kemayoran Mengaum di GBK

Hasil Persija Vs Persis 1-0, Macan Kemayoran Mengaum di GBK

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com