Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/08/2016, 07:31 WIB
|
EditorJalu Wisnu Wirajati

MADRID, KOMPAS.com - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, mengalami sakit kepala karena kesulitan dalam memilih susunan pemain untuk laga pembuka La Liga kontra Real Sociedad, Minggu (21/8/2016) waktu setempat.

Bertanding di Estadio Anoeta, kandang Sociedad, Real Madrid meraih kemenangan tiga gol tanpa balas. Pada laga itu, Gareth Bale mencetak dua gol dan satu gol lain diciptakan oleh Marco Asensio.

Seusai pertandingan, Zidane mengaku dipusingkan oleh timnya. Ia harus berpikir keras dalam menentukan susunan pemain lantaran saking banyaknya opsi di skuad Real Madrid.

"Saya harus membuat keputusan. Akhirnya, saya memilih memainkan Asensio yang tampil bagus dan mencetak gol. Namun, pemain lainnya juga bermain sama baiknya," tutur Zidane.

"Sangat sulit untuk memilih 11 pemain yang akan dimainkan. Kepala saya sampai terasa sakit saat harus memikirkannya," kata pelatih asal Prancis tersebut.

Dengan kemenangan 3-0 atas Sociedad, Real Madrid untuk sementara berada di posisi kedua klasemen La Liga. Mereka hanya kalah selisih gol dari FC Barcelona yang sebelumnya menang 6-2 atas Real Betis.

Hasil tersebut sangat disyukuri oleh Zidane. Terlebih lagi, Real Madrid belum diperkuat oleh sang megabintang andalan, Cristiano Ronaldo, yang belum 100 persen bugar.

"Kami menjalani awal musim dengan baik. Laga pertama selalu terasa sulit bagi kami," kata pelatih berkepala pelontos itu.

Selanjutnya, Real Madrid akan menjamu Celta Vigo di Stadion Santiago Bernabeu. Laga tersebut akan digelar pada Sabtu (27/8/2016) atau Minggu dini hari pukul 01.15 WIB.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Sejarah di APG 2023 Jadi Modal Membangun Olahraga Disabilitas di Indonesia

Sejarah di APG 2023 Jadi Modal Membangun Olahraga Disabilitas di Indonesia

Sports
Hasil Singapore Open 2023: Ahsan/Hendra Gugur, Ganda Putra Sisa Leo/Daniel

Hasil Singapore Open 2023: Ahsan/Hendra Gugur, Ganda Putra Sisa Leo/Daniel

Badminton
Hasil Singapore Open 2023: Ginting ke Perempat Final Usai Bekuk Wakil Kanada

Hasil Singapore Open 2023: Ginting ke Perempat Final Usai Bekuk Wakil Kanada

Badminton
Hasil Singapore Open 2023: Ana/Tiwi Belum Berhasil ke Perempat Final

Hasil Singapore Open 2023: Ana/Tiwi Belum Berhasil ke Perempat Final

Badminton
Debut bersama Timnas Indonesia, Ivar Jenner Jalin Komunikasi dengan Alumni FC Utrech

Debut bersama Timnas Indonesia, Ivar Jenner Jalin Komunikasi dengan Alumni FC Utrech

Liga Indonesia
Sempat Sakit, Kondisi Komisaris Persib Umuh Muchtar Terus Membaik

Sempat Sakit, Kondisi Komisaris Persib Umuh Muchtar Terus Membaik

Liga Indonesia
8 Sponsor Persib Pastikan Bertahan di Liga 1 2023-2024

8 Sponsor Persib Pastikan Bertahan di Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Hasil Singapore Open 2023: Rinov/Pitha Gagal ke Perempat Final, Ganda Campuran Habis

Hasil Singapore Open 2023: Rinov/Pitha Gagal ke Perempat Final, Ganda Campuran Habis

Badminton
Indonesia Hattrick Juara Umum ASEAN Para Games, NPC Lemparkan Pujian

Indonesia Hattrick Juara Umum ASEAN Para Games, NPC Lemparkan Pujian

Sports
Indonesia Vs Argentina, Marc Klok Mau Nikmati Lawan Messi

Indonesia Vs Argentina, Marc Klok Mau Nikmati Lawan Messi

Liga Indonesia
Final Liga Champions Man City Vs Inter Milan: Mimpi Jadi Nyata bagi Jack Grealish

Final Liga Champions Man City Vs Inter Milan: Mimpi Jadi Nyata bagi Jack Grealish

Liga Champions
Final Liga Champions Man City Vs Inter Milan, Citizens Siap Terima Kenyataan

Final Liga Champions Man City Vs Inter Milan, Citizens Siap Terima Kenyataan

Liga Champions
Hasil Singapore Open 2023: Pram/Yere Tersingkir, Kalah dari Wakil Malaysia

Hasil Singapore Open 2023: Pram/Yere Tersingkir, Kalah dari Wakil Malaysia

Badminton
Lionel Messi Bawa Jutaan 'Pengikut' ke Inter Miami

Lionel Messi Bawa Jutaan "Pengikut" ke Inter Miami

Liga Lain
Final Liga Champions Man City Vs Inter Milan, Arrigo Sacchi Beri Pesan kepada Nerazzurri

Final Liga Champions Man City Vs Inter Milan, Arrigo Sacchi Beri Pesan kepada Nerazzurri

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com